Yang menunjukkan hubungan jenis jamur dengan peranannya yang benar adalah ….

Yang menunjukkan hubungan jenis jamur dengan peranannya yang benar adalah ….
A. 1 dengan c D. 3 dengan b
B. 1 dengan d E. 4 dengan a
C. 2 dengan b

Yang menunjukkan hubungan jenis jamur dengan peranannya yang benar adalah ....

Jawabannya adalah E.

Jamur ascomycotina merupakan jamur yang bereproduksi secara seksual dengan membentuk askospora dan aseksual dengan membentuk konidospora. Jamur ascomycotina memiliki hifa bersekat dan berinti banyak serta tubuhnya ada yang uniseluler dan multiseluler. Peranan jamur ascomycota adalah:
1. 𝘈𝘴𝘱𝘦𝘳𝘨𝘪𝘭𝘭𝘶𝘴 𝘸𝘦𝘯𝘵𝘪𝘪 berperan untuk pembuatan kecap dan tauco.
2. 𝘚𝘢𝘤𝘤𝘩𝘢𝘳𝘰𝘮𝘺𝘤𝘦𝘴 𝘤𝘦𝘳𝘦𝘷𝘪𝘴𝘪𝘢𝘦 berperan untuk pembuatan tapai dan roti.
3. 𝘗𝘦𝘯𝘪𝘤𝘪𝘭𝘭𝘪𝘶𝘮 𝘤𝘩𝘳𝘺𝘴𝘰𝘨𝘦𝘯𝘶𝘮 berperan sebagai penghasil antibiotik.
4. 𝘕𝘦𝘶𝘳𝘰𝘴𝘱𝘰𝘳𝘢 𝘤𝘳𝘢𝘴𝘴𝘢 berperan untuk pembuatan oncom.

Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah E.

Baca Juga :  Perhatikan data percobaan berikut. jika semua bahan tersebut dipanaskan dengan kalor yang sama, urutan bahan dari kenaikan suhu terbesar hingga terkecil adalah ....