Berikut yang merupakan contoh sel prokariotik adalah ….

Berikut yang merupakan contoh sel prokariotik adalah ….
a. Cyanobacteria dan bakteri
b. Cyanobacteria dan jamur
c. jamur dan bakteri
d. bakteri dan lumut
e. protozoa dan lumut

Jawabannya adalah A.

Sel Prokariotik adalah sel yang belum memiliki membran inti sehingga materi inti tersebar di sitoplasma. Sel Prokariotik juga belum memiliki sistem endomembran sehingga tidak memiliki organel sel yang bermembran. Organel yang dimiliki oleh sel prokariotik adalah ribosom. Contoh organisame yang prokariotik adalah bakteri, cyanobacteria dan archaebacteria.

Berdasarkan penjelasan di atas maka Jawabannya adalah A.

Baca Juga :  Ke dalam gelas kimia dimasukkan 400 mL NH4CI 0,1 M dan 200 mL NH3 0,1 M. Bila Kb NH4OH 1,8 x 10 -5 . maka pH larutannya