Apa yang dimaksud dengan menyusut

apa yang dimaksud dengan menyusut

Jawaban : menyusut adalah berkurangnya panjang, luas, atau volume benda karena penurunan suhu

Penyusutan adalah perubahan suatu benda yang menjadi berkurang panjang, lebar, luas, atau volumenya, karena benda itu mengalami penurunan suhu.
Beberapa contoh dari penyusutan antara lain:
– penyusutan kabel telepon pada pagi hari
– penyusutan rel kereta api
– penyusutan kabel listrik pada malam hari
– Balon yang diisi udara akan menyusut jika terjadi penurunan suhu
– Suatu cairan dalam wadah volumenya akan menyusut jika terjadi penurunan suhu

Jadi, menyusut adalah berkurangnya panjang, luas, atau volume benda karena penurunan suhu.

Baca Juga :  Kalorimeter adalah alat untuk menyelidiki kalor jenis zat. Ke dalam kalorimeter ( massanya 100 gram ) bersuhu 20 0C dituangkan 20 gram air yang suhunya 90 0C. jika suhu akhirnya 70 0C, hitung kalor jenis bahan kalorimeter dalam satuan j/g0C