hubungan energi kalor dengan massa benda, kalor jenis dan perubahan suhu
Jawaban yang benar adalah energi kalor sebanding dengan massa benda, kalor jenis dan perubahan suhu yaitu Q = m c ∆T.
Energi kalor didefinisikan sebagai energi yang berpindah dari benda yang suhunya lebih tinggi ke benda yang suhunya lebih rendah ketika kedua benda bersentuhan.
Secara matematis persamaan energi kalor ditulis :
Q = m.c.∆T
dengan :
Q = energi kalor (J)
m = massa (kg)
c = kalor jenis benda (J/kg°C)
∆T = perubahan suhu (°C)
∆T = T2 – T1
T1 = suhu awal (°C)
T2 = suhu akhir (°C)
Jadi energi kalor sebanding dengan massa benda, kalor jenis dan perubahan suhu yaitu Q = m c ∆T.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah logam 200 gram awalnya bersuhu ruang yaitu 25… Sebuah logam 200 gram awalnya bersuhu ruang yaitu 25 C, namun dipanaskan hingga suhunya naik menjadi 120 c. kemudian logam tersebut didinginkan pada sebuah fluida…
- Gambar yang menunjukkan proses endoterm adalah .... Perhatikan gambar berikut ini. Gambar yang menunjukkan proses endoterm adalah .... a. (1) dan (2) b. (1) dan (4) c. (2) dan (3) d. (2)…
- Pernyataan di bawah ini merupakan perpindahan kalor,… Pernyataan di bawah ini merupakan perpindahan kalor, kecuali... a. transformasi b. konduksi c. konveksi d. radiasi Jawaban yang benar adalah A. Transformasi Perpindahan panas adalah…
- Perhatikan data percobaan berikut. jika semua bahan… perhatikan data percobaan berikut. jika semua bahan tersebut dipanaskan dengan kalor yang sama, urutan bahan dari kenaikan suhu terbesar hingga terkecil adalah .... A. P,…
- Perubahan wujud yang rilis kalor ditunjukkan pada nomor.... Perhatikan gambar grafik perubahan wujud berikut! Perubahan wujud yang rilis kalor ditunjukkan pada nomor.... a. 1, 3, dan 5 b. 3, 2, dan 5 c.…
- Peristiwa yang membutuhkan kalor ditunjukkan oleh nomor .... Perhatikan gambar perubahan wujud berikut! Peristiwa yang membutuhkan kalor ditunjukkan oleh nomor .... a. (1), (3), dan (5) b. (2), (3), dan (4) c. (1),…
- Suatu kalorimeter berisi es sebanyak 36 gram pada… Suatu kalorimeter berisi es sebanyak 36 gram pada suhu -6° C. Kapasitas kalor kalorimeter sebesar 27 kal/K. Kemudian ke dalam kalorimeter tersebut dimasukkan alkohol pada…
- Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 6 m/s, lalu… Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 6 m/s, lalu bergerak lagi dengan kecepatan 10 m/s. Jika massa benda 4 kg, Berapakah usaha benda tersebut? Jawaban untuk…
- Benda bermassa 1kg dilontarkan dengan kecepatan… benda bermassa 1kg dilontarkan dengan kecepatan 40m/s hitunglah ketinggian benda ketika mempunyai energi kinetik sebesar 600 joule!(tinggu mula- mula benda dianggap 0 dan g=10m/s) Jawaban…
- Grafik kalor-suhu berikut menggambarkan perubahan 2… Grafik kalor-suhu berikut menggambarkan perubahan 2 kg es. Jika kalor jenis es 2.100 J/kg°C, kalor lebur es 330.000 J/kg, dan kalor jenis air 4.200 J/kg°C,…
- Sepotong tembaga dengan suhu 20°c dipanaskan dengan… sepotong tembaga dengan suhu 20°c dipanaskan dengan kalor sebanyak 156 kj hingga suhu tembaga menjadi 100°c. jika kalor jenis tembaga 390J/kg°C, maka massa tembaga tersebut…
- Bagaimana bunyi hukum termodinamika II tentang… Bagaimana bunyi hukum termodinamika II tentang aliran kalor...? a. apabila system gas menyerap kalor dari lingkungan sebesar Q1 maka oleh system mungkin akan diubah b.…
- Scorang siswa mengisi lima buah gelas kimia dengan… Scorang siswa mengisi lima buah gelas kimia dengan 50 mL air yang suhunya 25°C. Setelah dimasukkan suatu zat pada masing-masing gelas, terjadi perubahan suhu seperti…
- Siswa kelas 7 membuat percobaan dengan mencampurkan… Siswa kelas 7 membuat percobaan dengan mencampurkan 100 gram air dingin suhu 10°C dengan 100 gram air panas suhu 90°C. Ternyata setelah diukur suhu akta…
- Suatu mesin bekerja dalam suatu siklus Carnot. Jika… Suatu mesin bekerja dalam suatu siklus Carnot. Jika mesin menyerap kalor 80 joule dan membuang kalor 44 joule, efisiensi mesin adalah... a. 30 % b.…