Laju reaksi merupakan laju berkurangnya konsentrasi suatu reaktan atau laju bertambahnya konsentrasi suatu produk. Pada reaksi kimia, reaktan merupakan zat yang terkonsumsi dan produk merupakan zat yang terbentuk di akhir reaksi.
Laju reaksi dapat dituliskan sebagi berikut.
xX -> yY
r = Δ[X]/Δt = Δ[Y]/Δt
keterangan:
r = laju reaksi
[X] = konsentrasi X
[Y] = konsentrasi Y
t = waktu
Berdasarkan gambar yang diberikan, dapat diperoleh data sebagai berikut.
1. A
konsentrasi mula-mula = 0,6 M
konsentrasi akhir = 0,2 M
2. B
konsentrasi mula-mula = 0 M
konsentrasi akhir = 0,4 M
3. C
konsentrasi mula-mula = 0 M
konsentrasi akhir = 0,3 M
Berdasarkan data di atas, dapat disimpulkan bahwa A yang mengalami penurunan konsentrasi merupakan reaktan, sementara B dan C yang mengalami kenaikan konsentrasi merupakan produk. Adapun reaksi yang terjadi dapat dituliskan sebagai berikut.
A -> B + C
Dengan demikian, persamaan reaksi yang tepat adalah A -> B + C.
Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 9. H2CO3 reaksi ionisasi senyawa tersebut adalah H2CO3 ⇌ 2H^+ + CO3^2-. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa…
Jika 200 mL Pb(NO3)2 0,10 M direaksikan dengan 300… Jika 200 mL Pb(NO3)2 0,10 M direaksikan dengan 300 mL KI 0,12 M, konsentrasi dari sisa reaktan setelah reaksi berlangsung masing-masing adalah ... Jawaban yang…
Suatu reaksi disebut eksoterm apabila .... Suatu reaksi disebut eksoterm apabila .... a. kalor reaksinya positif b. reaksinya merupakan reaksi peleburan c. ΔH reaksi bernilai negatif d. terjadi aliran panas dari…
Di antara reaksi-reaksi kesetimbangan yang belum… Di antara reaksi-reaksi kesetimbangan yang belum setara berikut ini, reaksi yang memiliki harga tetapan kesetimbangan tekanan (Kp) sama dengan tetapan kesetimbangan konsentrasi (Kc) adalah ….…
Perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi… perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi antara I2(s) dan H2(g) ? a. Menurukan tekanan parsial H2(g) b. Mereaksikan bongkahan I2(s) besar daripada bongkahan-bongkahan I2(s)…
10 mL HCl yang tidak diketahui konsentrasinya… 10 mL HCl yang tidak diketahui konsentrasinya dititrasi oleh larutan NaOH 0,1 M. Pada titik akhir titrasi ternyata rata-rata volum NaOH 0,1 M yang digunakan…
Pada percobaan reaksi antara larutan Na2S2O3 dengan… Pada percobaan reaksi antara larutan Na2S2O3 dengan larutan HCl diperoleh data sebagai berikut: Tentukan Orde reaksi HCl orde reaksi HCl adalah 1. Ayo simak pembahasan…