diketahui grafik sebagai berikut :
persamaan reaksi yang tepat adalah…

Persamaan reaksi yang tepat adalah A -> B + C.
Laju reaksi merupakan laju berkurangnya konsentrasi suatu reaktan atau laju bertambahnya konsentrasi suatu produk. Pada reaksi kimia, reaktan merupakan zat yang terkonsumsi dan produk merupakan zat yang terbentuk di akhir reaksi.
Laju reaksi dapat dituliskan sebagi berikut.
xX -> yY
r = Δ[X]/Δt = Δ[Y]/Δt
keterangan:
r = laju reaksi
[X] = konsentrasi X
[Y] = konsentrasi Y
t = waktu
Berdasarkan gambar yang diberikan, dapat diperoleh data sebagai berikut.
1. A
konsentrasi mula-mula = 0,6 M
konsentrasi akhir = 0,2 M
2. B
konsentrasi mula-mula = 0 M
konsentrasi akhir = 0,4 M
3. C
konsentrasi mula-mula = 0 M
konsentrasi akhir = 0,3 M
Berdasarkan data di atas, dapat disimpulkan bahwa A yang mengalami penurunan konsentrasi merupakan reaktan, sementara B dan C yang mengalami kenaikan konsentrasi merupakan produk. Adapun reaksi yang terjadi dapat dituliskan sebagai berikut.
A -> B + C
Dengan demikian, persamaan reaksi yang tepat adalah A -> B + C.
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 ) Titrasi… Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 ) Titrasi menggunakan reaksi pengendapan ( 2 ) Titrasi bertujuan menentukan konsentrasi larutan ( 3 ) Titrasi didasarkan…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 3.… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 3. Al(OH)3 Jawaban: Al(OH)₃(aq) ⇌ Al³⁺(aq) + 3OH⁻(aq) Reaksi ionisasi adalah reaksi penguraian suatu senyawa menjadi ion-ion penyusunnya. Al(OH)₃…
- Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena ... Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena ... a. kenaikan suhu akan menyebabkan konsentrasi pereaksi meningkat b. frekuensi tumbukan semakin tinggi c. dalam reaksi kimia…
- Gambar berikut menunjukkan masing-masing 2 gram pualam yang… gambar berikut menunjukkan masing-masing 2 gram pualam yang dilarutkan dalam 5 gelas kimia yang berisi 50 ml HCl. laju reaksi yang hanya dipengaruhi oleh konsentrasi…
- Tulis persamaan untuk konversi dari kc ke kp untuk setiap… tulis persamaan untuk konversi dari kc ke kp untuk setiap reaksi berikut, yang terjadi dalam fase gas: a. 2SO2(g) + O2(g) ⇌ 2SO3(g) Jawaban :…
- Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena ..... Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena ..... a. kenaikan suhu akan menaikkan energi pengaktifan zat yang bereaksi b. kenaikan suhu akan memperbesar konsentrasi zat…
- Sebanyak 0,74 g Ca(OH)2 dilarutkan dalam air hingga… Sebanyak 0,74 g Ca(OH)2 dilarutkan dalam air hingga volumenya 100 cm^3. Kemudian 10 cm^3 larutan tersebut diencerkan dengan 90 cm^3 air. Hitung pH larutan setelah…
- Direaksikan 100 mL NH4Cl 0,1 M dengan 100 mL Ba(OH)2 0,1 M… Direaksikan 100 mL NH4Cl 0,1 M dengan 100 mL Ba(OH)2 0,1 M dengan persamaan reaksi 2NH4Cl(s) + Ba(OH)2(s) → BaCl2(aq) + 2H2O(l) + 2NH3(g) Dari…
- Tabel di bawah ini adalah data percobaan penentuan laju… Tabel di bawah ini adalah data percobaan penentuan laju reaksi penguraian nitrosil klorida sesuai dengan persamaan kimia: 2NOCl(g) → 2NO(g) + Cl2(g) Orde reaksi terhadap…
- Kesetimbangan: FeCl3(aq) + 3H2O(l) → Fe(OH)3(s) + 3HCl(aq)… Kesetimbangan: FeCl3(aq) + 3H2O(l) → Fe(OH)3(s) + 3HCl(aq) Bagaimana usaha yang bisa dilakukan untuk larutan HCI sebanyak banyaknya! Jawaban benar adalah dengan mengurangi konsentrasi produk…
- Grafik berikut memperlihatkan pengaruh suhu awal terhadap… Grafik berikut memperlihatkan pengaruh suhu awal terhadap laju reaksi untuk sederet percobaan yang dilakukan pada suatu reaksi yang sama dan konsentrasi awal reaktan yang sama…
- Pengamatan laju reaksi : NO + Br2 --> NOBr2 rumus persamaan… pengamatan laju reaksi : NO + Br2 --> NOBr2 rumus persamaan laju reaksi yang benar adalah ... a. v = k[NO]2 [Br2] b. v =…
- Suatu reaksi disebut eksoterm apabila .... Suatu reaksi disebut eksoterm apabila .... a. kalor reaksinya positif b. reaksinya merupakan reaksi peleburan c. ΔH reaksi bernilai negatif d. terjadi aliran panas dari…
- Perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi antara… perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi antara I2(s) dan H2(g) ? a. Menurukan tekanan parsial H2(g) b. Mereaksikan bongkahan I2(s) besar daripada bongkahan-bongkahan I2(s)…
- Pada temperatur tertentu, terjadi kesetimbangan antara a, b… pada temperatur tertentu, terjadi kesetimbangan antara a, b dan c. data konsentrasi a, b dan c terhadap waktu ditunjukkan pada grafik diatas. reaksi kesetimbangan yang…