Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena …
a. kenaikan suhu akan menyebabkan konsentrasi pereaksi meningkat
b. frekuensi tumbukan semakin tinggi
c. dalam reaksi kimia suhu berperan sebagai katalisator
d. kenaikan suhu akan mengakibatkan turunnya energ aktivasi
e. energi kinetik partikel-partikel yang bereaksi semakin tinggi
Jawaban yang benar adalah (E) energi kinetik partikel-partikel yang bereaksi semakin tinggi.
Pembahasan :
Laju reaksi merupakan peristiwa berkurangnya konsentrasi reaktan atau meningkatnya konsentrasi produk tiap satuan waktu. Salah satu faktor yang mempengaruhi laju reaksi adalah temperatur. Kenaikan temperatur mengakibatkan energi kinetik partikel-partikel yang bereaksi semakin meningkat sehingga semakin banyak tumbukan yang terjadi. Semakin banyak partikel yang bertumbukan maka frekuensi terjadinya tumbukan efektif akan semakin besar dan mengakibatkan laju reaksi meningkat. Sehingga, reaksi berjalan semakin cepat.
Jadi, kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena energi kinetik partikel-partikel yang bereaksi semakin tinggi.
Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- 28. pada tumpukan lenting sempurna berlaku hukum… 28. pada tumpukan lenting sempurna berlaku hukum kekekalan ... a. momentum dan energi kinetik b. momentum dan energi potensia c. energi kinetik d. energi pontesia…
- Perhatikan data percobaan berikut. jika semua bahan… perhatikan data percobaan berikut. jika semua bahan tersebut dipanaskan dengan kalor yang sama, urutan bahan dari kenaikan suhu terbesar hingga terkecil adalah .... A. P,…
- Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan… Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin.. Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin sedikit.…
- Klasifikasikanlah pernyataan yang merupakan penyebab… Klasifikasikanlah pernyataan yang merupakan penyebab pemanasan global. a.penggundulan hutan b.penghematan listrik c.peternakan d.pembakaran hutan e.penggunaan produk elektronik yang ramah lingkungan Jawabannya yaitu opsi a dan…
- Kelompok gambar yang termasuk reaksi eksoterm adalah …. Perhatikan gambar percobaan berikut ini. Kelompok gambar yang termasuk reaksi eksoterm adalah …. a. (1) dan (2) b. (1) dan (3) c. (2) dan (3)…
- Suhu di daerah yg berada pada ketinggian 1.250 meter… Perhatikan gambar di bawah! Suhu di daerah yg berada pada ketinggian 1.250 meter dpl adalah .... Suhu di daerah yang berada pada ketinggian 1.250 meter…
- Selesaikan persamaan reaksi berikut ! H2 + N2 → .... Selesaikan persamaan reaksi berikut ! H2 + N2 → .... Jawaban yang benar adalah 3H2 + N2 → 2NH3. Persamaan reaksi menggambarkan reaksi kimia yang…
- Zat baru yang terbentuk dalam reaksi kimia disebut ... Zat baru yang terbentuk dalam reaksi kimia disebut ... a. pereaksi b. reaktan c. produk d. reaksi Jawaban yang benar adalah C Pembahasan Persamaan reaksi…
- Gambar yang menunjukkan proses endoterm adalah .... Perhatikan gambar berikut ini. Gambar yang menunjukkan proses endoterm adalah .... a. (1) dan (2) b. (1) dan (4) c. (2) dan (3) d. (2)…
- Perhatikan sifat sifat cairan pengisi termometer… Perhatikan sifat sifat cairan pengisi termometer berikut ! i.dapat mengukur suhu yang sangat rendah II. tidak membasahi dinding kaca pada termometer iii.membasahi dinding kaca IV…
- Di antara reaksi-reaksi kesetimbangan yang belum… Di antara reaksi-reaksi kesetimbangan yang belum setara berikut ini, reaksi yang memiliki harga tetapan kesetimbangan tekanan (Kp) sama dengan tetapan kesetimbangan konsentrasi (Kc) adalah ….…
- Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang… Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat! Semakin meningkatnya kepadatan populasi manusia, maka kualitas udara akan semakin .... Semakin meningkatnya kepadatan populasi manusia,…
- Sebuah benda menuruni bidang miring kasar. jika Δek… sebuah benda menuruni bidang miring kasar. jika Δek dan Δep berturut-turut adalah perubahan energi kinetik dan perubahan energi potensial, pernyataan berikut yang benar adalah... a.…
- Sebanyak 1 mol padatan perak bereaksi dengan 1/2 mol… Sebanyak 1 mol padatan perak bereaksi dengan 1/2 mol gas klorin membentuk 1 mol perak klorida. Pada reaksi ini terjadi perpindahan kalor dari sistem ke…
- Pada temperatur tertentu, terjadi kesetimbangan… pada temperatur tertentu, terjadi kesetimbangan antara a, b dan c. data konsentrasi a, b dan c terhadap waktu ditunjukkan pada grafik diatas. reaksi kesetimbangan yang…