Bangun ABCD adalah bangun persegi panjang. Jika DE = EA = 4cm, AF = 6cm, dan FB = 4 cm. Hitunglah luas dan kelilingnya! Jawaban yang benar adalah 80 cm² dan 36 cm. Pembahasan: Luas persegi panjang = p × ℓ Keliling persegi panjang = 2(p + ℓ) Dimana: p …
Read More »Tentukan nilai x pada gambar di bawah ini!
Tentukan nilai x pada gambar di bawah ini! Jawaban yang benar adalah (A) 59. Pembahasan : Sudut-sudut yang berada pada suatu garis lurus memiliki total sudut yang besarnya sama dengan 180°. Penyelesaian : ∠ADB + ∠BDB = 180° (2x + 5°) + 57° = 180° 2x + 62° = 180° …
Read More »Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 25 orang dalam waktu 32 hari. Berapa harikah pekerjaan tersebut dapat diselesaikan apabila dikerjakan oleh 20 orang pekerja?
Suatu pekerjaan dapat diselesaikan oleh 25 orang dalam waktu 32 hari. Berapa harikah pekerjaan tersebut dapat diselesaikan apabila dikerjakan oleh 20 orang pekerja? Jawaban yang benar adalah 40 hari. Pembahasan : Persoalan diatas dapat diselesaikan dengan menggunakan perbandingan berbalik nilai sebab semakin sedikit pekerja maka pekerjaan akan selesai lebih lama. …
Read More »Perhatikan gambar berikut! Berapakan besar sudut PQR?
Perhatikan gambar berikut! Berapakan besar sudut PQR? Jawaban yang benar adalah 60°. Pembahasan : Sudut-sudut yang berada pada suatu garis tegak lurus memiliki total sudut yang besarnya sama dengan 90°. Penyelesaian : ∠SQR + ∠PQR = ∠PQS x° + 2x° = 90° 3x° = 90° x° = 90°/3 x° = …
Read More »Tentukan nilai P dan besar penyiku ∠BAD
Tentukan nilai P dan besar penyiku ∠BAD Jawaban yang benar adalah p = 27° dan penyiku ∠BAD = 54°. Pembahasan : Sudut penyiku merupakan sudut-sudut yang berada pada suatu garis tegak lurus memiliki total sudut yang besarnya sama dengan 90°. Jika A dan B saling berpenyiku, maka : ∠A + …
Read More »Berdasarkan gambar diatas, tentukan: a. ∠AOC
Berdasarkan gambar diatas, tentukan: a. ∠AOC Jawaban yang benar adalah 135° Konsep: • Jumlah dua sudut yang berpelurus adalah 180° • ∠ABC = ∠B Pembahasan, Diketahui: sudut AOC = (5a + 60)° dan sudut BOC = 3a° Ditanya, sudut AOC = … Karena sudut AOC dan sudut BOC berpelurus, maka: …
Read More »Berdasarkan gambar diatas, tentukan: b. ∠BOC
3. Berdasarkan gambar diatas, tentukan: b. ∠BOC Jawaban yang benar adalah 45°. Pembahasan : Sudut-sudut yang berada pada suatu garis lurus memiliki total sudut yang besarnya sama dengan 180°. Penyelesaian : ∠AOC + ∠BOC = 180° (5a + 60)° + 3a° = 180° 5a° + 60° + 3a° = 180° …
Read More »Pembelahan sel fungsinya
pembelahan sel fungsinya Jawabannya yaitu sebagai cara memperbayak sel tubuh sehingga makhluk hidup yang bersangkutan dapat tumbuh dan berkembang. Yuk simak penjelasan berikut ini! Sel-sel dalam tubuh makhluk hidup mengalami pembelahan untuk membentuk sel-sel baru. Sel-sel ini nantinya akan membentuk jaringan hingga organ-organ di tubuhnya. Pembelahan sel adalah proses reproduksi …
Read More »Guru SMP berangkat dari kota Darwin pada pukul 08.30 dan berkendara selama 3 jam 10 menit ke kota Katherine. Sesudah beristirahat selama 45 menit, Guru SMP melanjutkan perjalanan dari kota Katherine ke sekolah Timber Creek. Maka kapan Guru SMP tiba di sekolah Timber Creek?
Guru SMP berangkat dari kota Darwin pada pukul 08.30 dan berkendara selama 3 jam 10 menit ke kota Katherine. Sesudah beristirahat selama 45 menit, Guru SMP melanjutkan perjalanan dari kota Katherine ke sekolah Timber Creek. Maka kapan Guru SMP tiba di sekolah Timber Creek? jawabannya yaitu pukul 12.25 1 jam …
Read More »Sebuah cermin cekung memiliki jarak fokus 6 cm, tanpa menggunakan rumus tentukan sifat bayangan yang dihasilkan cermin cekung jika benda diletakkan pada jarak 3 cm
sebuah cermin cekung memiliki jarak fokus 6 cm, tanpa menggunakan rumus tentukan sifat bayangan yang dihasilkan cermin cekung jika benda diletakkan pada jarak 3 cm Jawaban yang benar adalah maya, tegak, diperbesar Ada empat sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin cekung. Pertama, jumlah ruang letak benda dan letak bayangan selalu …
Read More »