Ketika wanita hamil mengkonsumsi alkohol dan nikotin, embrionya berada dalam resiko karena racun-racun tersebut dapat….

Ketika wanita hamil mengkonsumsi alkohol dan nikotin, embrionya berada dalam resiko karena racun-racun tersebut dapat…. A. mempengaruhi ovulasi. B. pindah ke embrio karena darah ibu bercampur dengan darah embrio di dalam plasenta. C. berdifusi dari darah ibu ke darah embrio di dalam plasenta. D. memasuki uterus melalui perut ibu. E. …

Read More »

Sel limfosit merupakan sel leukosit yang tidak berbutir yang berfungsi untuk penghasil antibodi. Antibodi di bedakan menjadi 2 yaitu limfosit B dan limfosit T. Tempat yang menghasilkan limfosit B adalah….

Sel limfosit merupakan sel leukosit yang tidak berbutir yang berfungsi untuk penghasil antibodi. Antibodi di bedakan menjadi 2 yaitu limfosit B dan limfosit T. Tempat yang menghasilkan limfosit B adalah…. A. dibentuk dan tumbuh sumsum tulang B. dibentuk dan tumbuh di kelenjar timus C. dibentuk di limfa dan tumbuh sumsum …

Read More »

Suatu Kromosom berisi gen-gen sebagai berikut : ABCDEFGH. Karena sesuai hal, gen-gen yang berada dalam kromosom tersebut mengalami perubahan menjadi ABEFGH. Perubahan yang terjadi merupakan salah satu bentuk Mutasi kromosom yang disebut ….

Suatu Kromosom berisi gen-gen sebagai berikut : ABCDEFGH. Karena sesuai hal, gen-gen yang berada dalam kromosom tersebut mengalami perubahan menjadi ABEFGH. Perubahan yang terjadi merupakan salah satu bentuk Mutasi kromosom yang disebut …. * O Katenasi O Delesi O Duplikasi O Translokasi O Transversi Jawabannya adalah delesi. Mutasi adalah perubahan …

Read More »

Jantung hewan vertebrata mengalami perkembangan menjadi sempurna. Pernyataan yang benar tentang ruang jantung hewan adalah…

Jantung hewan vertebrata mengalami perkembangan menjadi sempurna. Pernyataan yang benar tentang ruang jantung hewan adalah… A. Kadal 4 ruang sekat belum sempurna B. Ikan mempunyai 3 ruang sekat tidak sempurna C. Kelinci 4 ruang sekat belum sempurna D. Burung 3 ruang sekat sempurna E. Katak 4 ruang sekat tidak sempurna …

Read More »

Kondisi kelebihan berat badan dapat disebabkan oleh faktor-faktor berikut, kecuali….

Kondisi kelebihan berat badan dapat disebabkan oleh faktor-faktor berikut, kecuali…. A. makan berlebih B. tidak olah raga C. memakan terlalu banyak makanan berkalori tinggi D. kekurangan besi dalam diet E. gangguan kelenjar tiroid Jawabannya adalah D. kekurangan besi dalam diet. Obesitas merupakan satu kondisi dimana seseorang mengalami kondisi kelebihan berat …

Read More »

Perhatikan hal-hal berikut ini. Yang menghasilkan CO2 adalah … * 1. Fotosintesa 2. Respirasi 3. Fermentasi 4. Pembakaran sampah 5. Transpirasi.

Perhatikan hal-hal berikut ini. Yang menghasilkan CO2 adalah … * 1. Fotosintesa 2. Respirasi 3. Fermentasi 4. Pembakaran sampah 5. Transpirasi. O 2, 3, dan 4 O 2,5 O 3, 4, dan 5 O 1, 2, dan 3 O 2, 3, dan 5 Jawabannya adalah nomor 2, 3 dan 4. …

Read More »

Pada pertumbuhan sekunder, sel-sel membelah secara radial ke arah dalam yang akan membentuk….

pada pertumbuhan sekunder, sel-sel membelah secara radial ke arah dalam yang akan membentuk…. A. Floem B. Xylem C. Korteks D. Epidermis E. Parenkim Jawabannya adalah B. Xylem. Pertumbuhan sekunder merupakan hasil aktivitas jaringan meristem sekunder, yaitu kambium pembuluh dan kambium gabus (felogen). Pembelahan sel-sel kambium pembuluh terjadi secara radial, yaitu …

Read More »

Proses perkembangbiakan virus dikenal dengan istilah Replikasi. Ada 2 model replikasi, daur Litik dan daur Lisogenik. Tahap-tahap daur litik yang benar adalah ….

Proses perkembangbiakan virus dikenal dengan istilah Replikasi. Ada 2 model replikasi, daur Litik dan daur Lisogenik. Tahap-tahap daur litik yang benar adalah …. * O adsorpsi – injeksi – litik – perakitan – sintesis O adsorpsi injeksi sintesis – litik – perakitan O adsorpsi injeksi – sintesis – perakitan- litik …

Read More »

Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola hepatica, Taenia sp. adalah ….

Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola hepatica, Taenia sp. adalah …. a. diploblastik b. triploblastik aselomata c. triploblastik selomata d. tripoloblastik pseudoselomta e. triploblastik berongga Jawabannya adalah B. triploblastik aselomata. 𝘗𝘭𝘢𝘯𝘢𝘳𝘪𝘢, 𝘍𝘢𝘴𝘤𝘪𝘰𝘭𝘢 𝘩𝘦𝘱𝘢𝘵𝘪𝘤𝘢, dan 𝘛𝘢𝘦𝘯𝘪𝘢 𝘴𝘱 merupakan contoh hewan pada filum Platyhelminthes (cacing pipih) yang terdiri atas tiga lapisan …

Read More »

Penyakit darah Rh dapat terjadi apabila ibu dengan Rh negatif….

Penyakit darah Rh dapat terjadi apabila ibu dengan Rh negatif…. A. mengalami eritroblastosis. B. gagal membentuk antibodi. C. harus mengganti darahnya. D. memiliki bayi Rh negatif. E. memiliki bayi Rh positif Jawabannya adalah E. memiliki bayi Rh positif. Ketika seorang ibu yang memiliki Rh negatif menikah dengan lelaki yang memiliki …

Read More »