Adanya bangsa spanyol di maluku menimbulkan persaingan dengan bangsa portugis. untuk menghindari peperangan di antara kedua negara diadakanlah perjanjian ….
Jawaban: Perjanjian Saragosa
Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini.
Kedatangan Spanyol ke Maluku pada 8 November 1521 mendapatkan tentangan dari Portugis yang sudah di Maluku sejak 1512 karena melanggar Perjanjian Tordesillas mengenai pembagian dunia penjelajahan yang mana Spanyol ke arah barat dan Portugis ke arah timur. Upaya Spanyol untuk tetap eksis di Maluku adalah melakukan kerja sama dengan Kerajaan Tidore, yang sedang bermusuhan dengan Kerajaan Ternate (bersekutu dengan Portugis).
Akhirnya, dibuatlah perjanjian Saragosa yakni membagi dunia menjadi milik Portugis dan Spanyol, dimana wilayah Portugis adalah Brasil ke timur-kepulauan Maluku dan Spanyol adalah Meksiko ke barat-Filipina. Maka Spanyol harus meninggalkan Maluku dan pindah ke wilayah Filipina.
Dengan demikian, sebagai upaya menghindari peperangan antara Portugis-Spanyol diadakanlah Perjanjian Saragosa yang membagi kembali wilayah kekuasaan diantara kedua negara.
Rekomendasi lainnya :
- Penyebab runtuhnya Kerajaan Babilonia Baru diantaranya Penyebab runtuhnya Kerajaan Babilonia Baru diantaranya A Terjadinya peperangan dengan suku Barbar B Adanya pemberontakan rakyat Babilonia C Meninggalnya Rata Nebukadnezar D Adanya bencana Alam…
- N 2. 3. Pancasila merupakan arah dan cita-cita dari bangsa… N 2. 3. Pancasila merupakan arah dan cita-cita dari bangsa Indonesia berarti Pancasila berfungsi sebagai .... A. alat pemersatu bangsa B. perjanjian luhur C. sumber…
- Apa pengertian negara Indonesia ? apa pengertian negara Indonesia ? Jawaban yang benar adalah Indonesia ialah negara kepulauan terbesar di dunia. Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan bangsa Indonesia, yang artinya…
- Setelah berhasil menguasai banten kemudian fatahillah… setelah berhasil menguasai banten kemudian fatahillah mendirikan benteng pertahanan yang dinamakan … Setelah berhasil menguasai banten kemudian fatahillah mendirikan benteng pertahanan yang dinamakan Benteng Surosowan.…
- Faktor-faktor yang mendorong terjadinya penjelajahan samudra… Faktor-faktor yang mendorong terjadinya penjelajahan samudra adalah berikut ini, kecuali.... a. ajaran Copernicus menyatakan dunia bulat b. tertarik kisah perjalanan Marco Polo ke dunia timur…
- Mengapa bangsa Indonesia menjadi salah satu daerah jajahan… Mengapa bangsa Indonesia menjadi salah satu daerah jajahan bangsa asing (seperti portugis, Belanda, inggris, dan Spanyol)? Karena, posisi Indonesia berada di jalur perdagangan dunia kuno…
- Mengapa rusia dan amerika serikat menjadi salah satu negara… Mengapa rusia dan amerika serikat menjadi salah satu negara pemicu konflik di dunia Karena Amerika Serikat dan Rusia bersekutu dalam Perang Dunia 1 dan 2,…
- Semangat gold dalam penjelajahan samudra bermakna .... Semangat gold dalam penjelajahan samudra bermakna .... a. mencari kekayaan b. menyebarkan agama Kristen C. melakukan kolonisasi d. menjalin persahabatan antar bangsa Jawaban yang tepat…
- Hari kemerdekaan Belanda hari kemerdekaan Belanda Jawaban: 26 Juli 1581 Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Belanda dikenal sebagai bangsa penjajah Indonesia selama berpuluh-puluh tahun lamanya.…
- Kesepakatan atau Perjanjian Indonesia dengan Belanda yang… Kesepakatan atau Perjanjian Indonesia dengan Belanda yang terjadi pada masa kabinet Amir Syarifuddin adalah .... Jawaban yang benar adalah perjanjian Renville. Perjanjian Renville merupakan perjanjian…
- Semangat untuk membangun kembali kejayaan bangsa eropa… Semangat untuk membangun kembali kejayaan bangsa eropa dengan menaklukan bangsa-bangsa lain merupakan pendorong kedatangan bangsa eropa dari faktor …. a. gold b. glory c. gosfel…
- Sebutkan faktor khusus dan faktor umum penjelajahan samudra… Sebutkan faktor khusus dan faktor umum penjelajahan samudra bangsa Eropa! Faktor umum penjelajahan samudera adalah gold, glory, dan gospel dan faktor khususnya adalah mencari rempah-rempah.…
- Bangsa khaldea yang mendirikan kerajaan babilonia baru telah… Bangsa khaldea yang mendirikan kerajaan babilonia baru telah memiliki peradaban yang tinggi. hal ini dapat dibuktikan bahwa hasil peradabannya oleh unesco diakui sebagai salah satu…
- Dalam bidang kesenian, salah satu pengaruh Portugis adalah… Dalam bidang kesenian, salah satu pengaruh Portugis adalah .... A. motif kain B. tarian dansa C. teater musik D. corak lukisan E. musik keroncong Jawabannya…
- Penyebab rms Penyebab rms latar belakang munculnya pemberontakan Republik Maluku Selatan (RMS)adalah anggapan bahwa bergabungnya Maluku ke dalam NKRI akan memicu masalah. Manusama, salah seorang tokoh RMS…