dengan menggunakan aturan cosinus, tentukanlah panjang x pada segitiga berikut
diketahui:
sisi depan= 1
sisi samping= 3
sisi miring= x
sudut siku-siku= 60
Jawabannya adalah 2
Konsep :
cos A = sisi samping sudut A/sisi miring sudut A
cos 60ᵒ = 1/2
Jawab :
Misalkan gambar dari segitiga pada dilihat pada gambar di bawah.
cos 60ᵒ = sisi depan sudut 60ᵒ/sisi miring sudut 60ᵒ
1/2 = PQ/QR
1/2 = 1/QR
QR . 1/2 = 1
QR = 2
x = 2
Jadi panjang x adalah 2