Panjang tongkat 1,5 meter mempunyai bayangan 2,5 meter. Pada saat yang sama suatu pohon tinggi x meter mempunyai bayangan 1,8 meter. Berapa tinggi pohon tersebut?
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 1,08 meter.
Perhatikan konsep berikut.
Penyelesaian soal di atas menggunakan konsep perbandingan senilai. Perbandingan senilai merupakan perbandingan antara dua variabel atau lebih dimana jika salah satu variabelnya bertambah maka variabel lainnya juga bertambah.
p → m
q → n
Perbandingan senilainya yaitu:
p/q = m/n
Misalkan x : tinggi suatu pohon jika mempunyai bayangan 1,8 meter
Perbandingannya yaitu:
1,5 m → 2,5 m
x m → 1,8 m
Sehingga:
1,5/x = 2,5/1,8
1,5(1,8) = 2,5(x)
2,7 = 2,5x
x = 2,7/2,5
x = 1,08 meter
Jadi tinggi suatu pohon jika mempunyai bayangan 1,8 meter adalah 1,08 meter.
Semoga membantu ya, semangat belajar 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Di perkemahan, Mario mampu membuat 3 anyaman bambu… Di perkemahan, Mario mampu membuat 3 anyaman bambu dalam 2 jam. Dani mampu membuat anyaman bambu dalam 3 jam. Berapa lama waktu yang dibutuhkan Mario…
- Dini berdiri 24m dari sebuaah pohon dan melihat ke… Dini berdiri 24m dari sebuaah pohon dan melihat ke puncak pohon dengan sudut pandang 450 . Jika tinggi dini 1,5 m, tentukan tinggi pohoon. Aplikasi…
- Aisyah memiliki taman berbentuk trapesium sama kaki… Aisyah memiliki taman berbentuk trapesium sama kaki dengan ukuran panjang sisi yang saling sejajar adalah 5 meter dan 8 meter, sedangkan panjang sisi samping kebun…
- Ibu mempunyai dua potong kain. Potongan kain pertama… Ibu mempunyai dua potong kain. Potongan kain pertama luasnya 1 1/5 meter dan potongan kain kedua lebarnya 4/3 meter. Luas keseluruhan potongan kain yang dimiliki…
- Dalam sebuah lomba prambuka peserta diberi tugas… Dalam sebuah lomba prambuka peserta diberi tugas mengukur tingggi sebuah pohon pada sebuah tanah lapang yang datar. Karena pohon sangat tinggi dan tidak mungkin memanjatnya…
- How far was the location of the camp with the waterfall? Anita: Haw was your holiday last week? Bagas : It was great. I went camping to Tawangmanug, Karanganyar. Anita : That's great. How many friends…
- Seorang tukang kayu membeli tiga kayu dengan panjang… Seorang tukang kayu membeli tiga kayu dengan panjang masing masing 9 meter,12 meter dan 6 meter. ketiga kayu tersebut ingin dipotong sehingga tiap potongan sama…
- Tinggi badan Selvi 135 cm dan tinggi badan Randi 1,5… Tinggi badan Selvi 135 cm dan tinggi badan Randi 1,5 m. Perbandingan tinggi badan Selvi dan Randi adalah .... A. 9:10 B. 7:5 C. 5:9…
- Tuliskan perbandingan-perbandingan dibawah ini dalam… Tuliskan perbandingan-perbandingan dibawah ini dalam bentuk pecahan yang paling sederhana! a. 8 meter terhadap 18 meter b. 20 detik terhadap 1 menit Jawaban yang benar…
- Bapak memiliki 4 bambu yang masing-masing panjangnya… Bapak memiliki 4 bambu yang masing-masing panjangnya 4 1/2 meter. Bambu tersebut akan dipotong menjadi bagian-bagian yang lebih pendek. Setiap potongan memiliki panjang 0,25 meter.…
- Untuk menggaji 8 orang pekerja Pak Budi mengeluarkan… untuk menggaji 8 orang pekerja Pak Budi mengeluarkan uang sebesar Rp. 960.000.00 Karena pekerjaannya ingin segera selesai pak Budi menambah pekerja lagi sehingga menjadi 10…
- Anita mengukur pita sisa lomba sepanjang 10/8 meter.… Anita mengukur pita sisa lomba sepanjang 10/8 meter. Adik meminta sebagian pita sepanjang 5/6 meter. Berapakah meter panjang pita sisa lomba sekarang? A. 10/24 B.…
- Harga minyak goreng 3 kg adalah Rp15.000, jika ibu… Harga minyak goreng 3 kg adalah Rp15.000, jika ibu membeli 5 kg minyak goreng berapa harganya? Jawaban yang benar adalah Rp25.000,00. Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian…
- Keliling lapangan yang berbentuk persegi panjang… Keliling lapangan yang berbentuk persegi panjang adalah 58 meter. Jika selisih panjang dan lebarnya 9 meter, maka luas lapangan tersebut adalah ⋯ m2 Jawab: Luas…
- Sebuah meja dengan Panjang 8 meter lebar 6 meter… Sebuah meja dengan Panjang 8 meter lebar 6 meter Berapa cm² Luasnya? Luas persergi panjang : p x l : 8m x 6m : 800…