sebuah penampungan air berbentuk balok volume nya 9.000 liter.jika luas alas penampungan air tersebut 6 m²,maka tinggi penampungan tersebut adalah?
Jawaban: 1,5 meter.
Ingat kembali ya!
*) Rumus volume balok = p × l × t
Dengan p = panjang, l = lebar, t = tinggi balok
*) Rumus luas alas = p × l
Dengan p = panjang, dan l = lebar
*) 1 liter = 1 dm³
*) 1000 dm³ = 1 m³
Diketahui:
*) Volume balok = 9000 liter
*) Luas alas = 6 m²
Ditanyakan; tinggi balok: …
Penyelesaian:
*) Luas alas = 6m²
p×l = 6m²
*) Volume balok= 9000 liter
P×l×t = 9000 dm³
6m² ×t = 9000 dm³ ====> ubah desimeter³ ke meter³
6m² × t = 9m³
t = 9m³/6m²
t = 3/2 meter
t = 1,5 meter.
Maka tinggi balok adalah 1,5 meter.
Jadi tinggi penampungan tersebut adalah 1,5 meter.
Rekomendasi lainnya :
- Di rumah Nicole terdapat sebuah drum tempat… Di rumah Nicole terdapat sebuah drum tempat penampungan air yang berbentuk tabung. Panjang jari-jari alas tabung adalah 20 cm, sedangkan tingginya 14 cm. Berapa cm3…
- Jika tinggi balok 2/3 dari panjangnya maka volume… Jika tinggi balok 2/3 dari panjangnya maka volume balok tersebut adalah Jawaban : (2/3)p²t Topik : Balok Ingat ! Rumus Volume Balok V = p…
- Tentukan volume prisma tegak segitiga yang memiliki… Tentukan volume prisma tegak segitiga yang memiliki luas alas 120 cm² dan tinggi 15 cm! Jawaban: 1.800 cm^3 Pembahasan: Ingat! Rumus volume prisma berikut. Volume…
- Jika suatu limas luas alasnya adalah 270 cm² persegi… Jika suatu limas luas alasnya adalah 270 cm² persegi dan tinggi 0, 55 m maka volume limas adalah Jawaban: 4.950 cm³ Ingat! Volume limas =…
- Sebuah aula berbentuk balok dengan ukuran panjang 10… Sebuah aula berbentuk balok dengan ukuran panjang 10 meter, lebar 8meter, dan tinggi 4 meter. Dinding bagian dalamnya dicat dengan biaya Rp50.000,00 per meter persegi.…
- Perbandingan volume sirup dalam gelas berbentuk… Ali memiliki 3 gelas yang berisi penuh sirup. Ketiga kelas masing-masing berbentuk balok, kubus dan limas segiempat beraturan Adapun informasi tentang ukuran gelas sebagai berikut…
- 1.Sebuah tiang besi berbentuk balok memiliki… 1.Sebuah tiang besi berbentuk balok memiliki panjang, lebar dan tinggi berturut-turut 10 cm, 2 cm dan 5 cm. maka massa balok jika diketahui massa jenis…
- Seorang pedagang membeli sekardus sabun untuk… Seorang pedagang membeli sekardus sabun untuk persediaan di tokonya. Setiap sabun dikemas dalam bungkus berbentuk balok kecil. Di dalam kardus, sabun-sabun itu disusun dengan panjang…
- Volume kerucut dengan jari-jari 7 cm dan 24 cm adalah volume kerucut dengan jari-jari 7 cm dan 24 cm adalah Jawaban: 1.232 cm³ Konsep: · Volume kerucut = 1/3 x luas alas x t dengan…
- sebuah Limas memiliki luas alas 184 cm² dan… sebuah Limas memiliki luas alas 184 cm² dan tingginya 30 cm. volume Limas tersebut adalah? Jawaban yang benar adalah 1.840 cm³. Perhatikan konsep berikut. volume…
- Sebuah tangki berbentuk balok berukuran 35cm × 30 cm… sebuah tangki berbentuk balok berukuran 35cm × 30 cm × 20 cm berisi air dengan ketinggian 15cm hitunglah volume air dalam tangki tersebut dalam satuan…
- Sebuah balok berukuran panjang 7 cm, lebar 5 cm,… sebuah balok berukuran panjang 7 cm, lebar 5 cm, tinggi 8 cm. Hitung volume Jawaban: 280 cm³ rumus menghitung volume balok: V = p x…
- Setengah dari volume sebuah tabung adalah 385 cm³.… Setengah dari volume sebuah tabung adalah 385 cm³. Jika tingginya 5 cm, maka diameter tabung tersebut adalah... Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 18 cm.…
- Volume bangun di samping adalah 32.000 cm³. Tinggi… Volume bangun di samping adalah 32.000 cm³. Tinggi segitiga alas prisma tersebut adalah.... Jawaban yang benar adalah 16 cm Volume prisma adalah V = luas…
- Volume bangun ruang di atas adalah ... cm³. Volume bangun ruang di atas adalah ... cm³. Jawaban: 390 cm³ Ingat! volume limas = 1/3 × luas alas × tinggi luas alas limas =…