Akibat dari penggunaan minyak bumi sebagai bahan bakar menghasilkan gas buangan CO dan CO2 yang menutupi lapisan udara sehingga panas bumi tidak bisa lepas. Peristiwa ini disebut …
Peristiwa tersebut adalah pemanasan global
Pemanasan global adalah peristiwa kenaikan suhu rata-rata permukaan bumi akibat dari peristiwa efek rumah kaca. Efek rumah kaca adalah meningkatnya suhu permukaan bumi karena terperangkap oleh gas rumah kaca seperti gas karbon dioksida (CO₂) yang semakin banyak. Efek rumah kaca dapat disebabkan oleh beberapa hal antara lain yaitu penebangan liar, pembakaran hutan, penggunaan bahan bakar fosil secara berlebihan, pencemaran laut, klorofluorokarbon (CFC) tidak terkontrol, gas industri, dan gas karbon dioksida (CO₂) berlebihan.
Pemanasan global mempunyai dampak yang luas dan memengaruhi kehidupan manusia. Dampak pemanasan global antara lain terjadi perubahan cuaca dan iklim, kenaikan permukaan laut, menurunnya produksi pertanian, dan memengaruhi kehidupan hewan dan tanaman, serta kesehatan manusia.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah pemanasan global
Rekomendasi lainnya :
- no.perilaku manusia : i.membiarkan air dari kran… no.perilaku manusia : i.membiarkan air dari kran terbuka terus menerus II. membakar dan membabat hutan secara berlebihan iii.memproduksi kendaraan bermotor berbahan bakar bensin dengan skala…
- Perhatikan gambar rangkalan percobaan untuk… Perhatikan gambar rangkalan percobaan untuk mengetahui fenomena efek rumah kaca di lingkungan berikut! Setelah kedua stoples diletakkan di tempat yang terkena sinar matahari selama 20…
- Salah satu pengaruh hutan terhadap lingkungan adalah… Salah satu pengaruh hutan terhadap lingkungan adalah sifatnya yang berhubungan dengan iklim. hal ini disebabkan karena hutan.... Jawaban yang benar adalah hutan memiliki peran untuk…
- Peranan tumbuhan dalam mengatasi dampak pemanasan… Peranan tumbuhan dalam mengatasi dampak pemanasan global adalah... a. Menedulikan jalan sehingga panas berkurang b. Menghasilkan gas ksigen sebagai gas yang dibutuhkan makhluk hidup c.…
- Jenis makanan yang menghasilkan sampah terbanyak… Jenis makanan yang menghasilkan sampah terbanyak pemicu pemanasan global adalah.... a. ikan laut b. sayur c. buah-buahan d. daging e. fast food Jawaban soal ini…
- Polutan yang dihasilkan pada pembakaran bahan bakar… polutan yang dihasilkan pada pembakaran bahan bakar fosil adalah... a. Mg, Hg, dan CO2 b. CO, CO2, dan NO2 c. Zn, CO, CO2, dan SO2…
- Habitat beruang kutub berkurang secara signifikan… Habitat beruang kutub berkurang secara signifikan setiap tahun. Hal ini mengakibatkan populasi beruang kutub menurun. Dampak besar mengenai hal ini disebabkan oleh... Dampak besar penyebab…
- Aktivitas pada gambar tersebut dapat menghasilkan… Perhatikan gambar dibawah ini! Aktivitas pada gambar tersebut dapat menghasilkan salah satu gas rumah kaca yaitu.... A. CFC B. CH4 C. N2O D. CO2 Jawaban…
- Emisi gas utama yang diproduksi dari hasil… Emisi gas utama yang diproduksi dari hasil pembakaran bahan bakar fosil berupa…. 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 karbon dioksida. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐮𝐭. Penggunaan bahan bakar…
- Sebutkan dampak apabila kadar gas rumah kaca di… Sebutkan dampak apabila kadar gas rumah kaca di atmosfer bumi semakin meningkat. Jawaban yang tepat adalah terjadinya pemanasan global. Gas rumak kaca dalam kondisi batas…
- Salah satu jenis gas rumah kaca yang menjadi faktor… Salah satu jenis gas rumah kaca yang menjadi faktor utama penyebab efek rumah kaca adalah .... a. CFC b. CO₂ c. N₂O d CH4 Jawaban…
- Apa yang dimaksud dengan pemanasan global apa yang dimaksud dengan pemanasan global Pemanasan global merupakan peningkatan suhu rata-rata bumi. Peningkatan tersebut disebabkan oleh adanya efek rumah kaca. Mari kita bahas! Pemanasan…
- Bagaimana caranya menangani limbah gas yang berasal… Bagaimana caranya menangani limbah gas yang berasal dari kendaraan bermotor dan industri, agar tidak mencemari udara?? Jawabannya adalah desulfurisasi, menurunkan suhu pembakaran, menggunakan bahan bakar…
- Meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan… meningkatnya jumlah kendaraan bermotor mengakibatkan polusi udara yang menggangu proses pernapasan manusia. selain itu, gas buang dari kendaraan tersebut bersifat sebagai gas rumah kaca yang…
- Peran utama tumbuhan dalam mencegah pemanasan global… Peran utama tumbuhan dalam mencegah pemanasan global adalah... . * a. menghilangkan gas-gas rumah kaca b. membersihkan udara dari polutan c. mencegah pencairan es di…