Bapak memiliki 4 bambu yang masing-masing panjangnya 4 1/2 meter. Bambu tersebut akan dipotong menjadi bagian-bagian yang lebih pendek. Setiap potongan memiliki panjang 0,25 meter. Tentukan banyak potongan bambu yang dapat dihasilkan!
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah 72 potongan.
Jumlah bambu = 4
Panjang 1 bambu = 4 1/2 meter = 4,5 meter
Panjang potongan = 0,25 meter
Pertama, hitung panjang total dari bambu
Panjang total = jumlah bambu x panjang 1 bambu
Panjang total = 4 x 4,5
Panjang total = 18 meter
Kemudian hitung banyak potongan
Banyak potongan = panjang total : panjang potongan
Banyak potongan = 18 : 0,25
Banyak potongan = 72 potongan
Jadi, jumlah potongan yang dapat dihasilkan adalah 72 potongan.
Semoga membantu 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Suatu tangga yang panjangnya 12 meter bersandar pada… Suatu tangga yang panjangnya 12 meter bersandar pada suatu tembok yang tingginya 8 meter. Jika jarak ujung bawah tangga dengan tembok adalah 6 meter, maka…
- Sebuah meja dengan Panjang 8 meter lebar 6 meter… Sebuah meja dengan Panjang 8 meter lebar 6 meter Berapa cm² Luasnya?​ Luas persergi panjang : p x l : 8m x 6m : 800…
- Nuri, Rini, Diyah dan Maya membeli pita bersama-sama… Nuri, Rini, Diyah dan Maya membeli pita bersama-sama di Toko. Nuri membeli 1/4 meter, Rini membeli 2/3 meter, Diyah membeli 3/5 meter dan Maya membeli…
- Seorang tukang kayu membeli tiga kayu dengan panjang… Seorang tukang kayu membeli tiga kayu dengan panjang masing masing 9 meter,12 meter dan 6 meter. ketiga kayu tersebut ingin dipotong sehingga tiap potongan sama…
- Layar layar sebuah kapal berbentuk segitiga… Layar layar sebuah kapal berbentuk segitiga siku-siku dengan panjang alas 6 meter dan tinggi 8 meter pada sisi miring dan sisi mendatar diberi batang besi…
- Anita mengukur pita sisa lomba sepanjang 10/8 meter.… Anita mengukur pita sisa lomba sepanjang 10/8 meter. Adik meminta sebagian pita sepanjang 5/6 meter. Berapakah meter panjang pita sisa lomba sekarang? A. 10/24 B.…
- 2. Pak Adi menebang sebuah pohon kayu dan memotong… 2. Pak Adi menebang sebuah pohon kayu dan memotong setiap batang pohonnya sepanjang 10 meter. Panjang - 10 meter Pak Bayu ingin membuat sebuah bendungan…
- Di perkemahan, Mario mampu membuat 3 anyaman bambu… Di perkemahan, Mario mampu membuat 3 anyaman bambu dalam 2 jam. Dani mampu membuat anyaman bambu dalam 3 jam. Berapa lama waktu yang dibutuhkan Dani…
- Panjang bayangan tiang menara adalah 12 meter. Pada… Panjang bayangan tiang menara adalah 12 meter. Pada saat yang bersamaan, panjang bayangan Tono adalah 2 meter. Apabila tinggi Tono adalah 170 cm. Maka tinggi…
- Sebuah aula berbentuk balok dengan ukuran panjang 10… Sebuah aula berbentuk balok dengan ukuran panjang 10 meter, lebar 8meter, dan tinggi 4 meter. Dinding bagian dalamnya dicat dengan biaya Rp50.000,00 per meter persegi.…
- Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan… Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan ukuran panjang 10 meter, lebar 8 meter dan tingginys 11 meter. Dinding bagian dalam sula akan dicat dengan…
- Seseorang menyeberangi sungai yang lebarnya 30… Seseorang menyeberangi sungai yang lebarnya 30 meter. Jika ia terbawa arus sejauh 16 meter, berapakah jarak yang ia tempuh pada saat menyeberangi sungai? Jawaban yang…
- 2,5 meter bambu bambu tersebut dipotong menjadi 15… 2,5 meter bambu bambu tersebut dipotong menjadi 15 bagian berapa panjang setipa bambu yang telah di potong Jawaban: 2,5 : 15 = 0, + (25/15)…
- Gambarlah sebuah persegi panjang yang memiliki… Gambarlah sebuah persegi panjang yang memiliki keliling 44cm, dengan panjang nya 6 cm lebih panjang dari lebarnya.Berapa luas persegi panjang tersebut? Jawaban : gambar terlampir…
- Tama memiliki seutas tali pramuka dengan ukuran 12m… Tama memiliki seutas tali pramuka dengan ukuran 12m sepanjang 21/4m dan tali tersebut dipotong untuk mengikat tenda. Dan 3,4 m dipotong digunakan untuk mengikat tianb…