Bagaimana formula molekul dari suatu gas bila mempunyai tekanan 1,40 atm dan densitas 1,82g/L pada 27°C?
A. CO2
B. CO
C. CH4
D. O2
E. N2
Jawaban: D. O2
Rumus molekul merupakan rumus untuk menyatakan jumlah atom penyusun suatu molekul. Untuk mengetahui molaritas gas, dapat menggunakan persamaan gas ideal.
P = M x R x T
P = tekanan (atm)
M = molaritas (mol/L atau M)
R = tetapan gas ideal (0,082 atm L/mol K)
T = temperatur (K)
Molaritas gas tersebut adalah:
P = M x R x T
1,4 atm = M x 0,082 atm L/mol K x (273 + 27)K
M = 0,057 mol/L
Massa molekul relatif dari gas tersebut adalah:
ρ = 1,82 g/L
m = 1,82 g
V = 1 L
M = (m/Mr) x (1/V)
0,057 mol/L = (1,82 g/Mr) x (1/1 L)
Mr = 32 g/mol
Dari kelima pilihan jawaban, yang memiliki Mr sebesar 32 g/mol adalah O2.
Mr O2 = 2 x Ar O = 2 x 16 g/mol = 32 g/mol
Jadi, gas tersebut memiliki rumus molekul O2.
Rekomendasi lainnya :
- sebanyak 52 kg gas karbit (C2H2) pada suhu 27° C dan dengan… sebanyak 52 kg gas karbit (C2H2) pada suhu 27° C dan dengan tekanan 3 cmHg akan memiliki volume sebesar ... Menentukan mol volume gas pada…
- Tentukan massa molekul relatif (Mr) zat berikut. N(CH3)3 Tentukan massa molekul relatif (Mr) zat berikut. N(CH3)3 Jawaban: 56 g/mol. Massa molekul relatif (Mr) adalah massa suatu molekul, yang diukur dalam satuan massa atom…
- Berapa massa molekul relatif CO2? Berapa massa molekul relatif CO2? massa molekul relatif CO2 adalah 44 g/mol. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Massa molekul relatif (Mr) merupakan…
- Dalam ruangan tertentu terdapat 0,1 mol gas NO yang… Dalam ruangan tertentu terdapat 0,1 mol gas NO yang mempunyai tekanan 2 atmosfer dan temperatur 27°C. Volume gas NO dalam ruangan tersebut adalah .... (…
- Molekul CH3-C(CH3)2-COH dapat berisomer dengan .... molekul CH3-C(CH3)2-COH dapat berisomer dengan .... A. CH3-CH2-CH2COH B. CH3-C(CH3)2-CH2-OH C. CH3-CH2-CH2-CH2-CHO D. CH3-CO-C2H5 E. CH3-CH2-CH2-CH2-COOH jawabannya adalah C Yuk simak penjelasan ini Isomer adalah…
- Jumlah molekul 1,71 gram gula C12H22O11 adalah ..... (Ar C =… Jumlah molekul 1,71 gram gula C12H22O11 adalah ..... (Ar C = 12, O = 16, H = 1) Jawaban 0,0301 x 10²³ molekul C₁₂H₂₂O₁₁ Mol…
- Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! d. larutan… Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! d. larutan yang mengandung 10% massa NaOH, massa jenis larutan adalah 1,1 kg/L molaritas larutan tersebut adalah 2,75…
- Gas oksigen dengan volume V, suhu T, dan tekanan P berada… gas oksigen dengan volume V, suhu T, dan tekanan P berada dalam silinder yang ditutup dengan klep. bila klep ditekan, volume oksigen menjadi 3/4 V…
- Persamaan gas ideal adalah PV = nRT dimana nilai n dan R… 9. Persamaan gas ideal adalah PV = nRT dimana nilai n dan R tetap. Hubungan antara tekanan, volume dan suhu gas yang benar adalah... A.…
- *tentukan volume 0,2 mol gas H2 jika diukur pada a.keadaan… *tentukan volume 0,2 mol gas H2 jika diukur pada a.keadaan standar STP b.suhu 27°C dan tekanan 0,5 ATM c.suhu dan tekanan sama ketika 2 mol…
- Gas CO2 yang terbentuk pada reaksi 200,2 g CaCO3 dengan HCl… Gas CO2 yang terbentuk pada reaksi 200,2 g CaCO3 dengan HCl pada temperatur kamar 25°C dan tekanan 1atm, akan mempunyai volume (dalam liter) sebanyak ...…
- Kadar maksimum besi (Fe) yang diperoleh dalam air minum… Kadar maksimum besi (Fe) yang diperoleh dalam air minum adalah 0,28 bpi. a. Tentukan massa maksimum besi yang diperbolehkan dalam segelas air minum dengan volume…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! b. Larutan… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! b. Larutan natrium hidroksida dan asam klorida membentuk natrium klorida dan air persamaan reaksi larutan natrium hidroksida dan asam…
- Hitunglah konsentrasi dalam satuan molaritas dan ppm dari… hitunglah konsentrasi dalam satuan molaritas dan ppm dari 1,74 molal larutan sukrosa (C12 H22 O11) yang kerapatannya 1,12 g/mL Molaritas dan ppm larutan sukrosa tersebut…
- Gas etana (C2H6) terbakar menurut persamaan berikut : Gas etana (C2H6) terbakar menurut persamaan berikut : 2 C2H6 (g) + 7 O2 (g) → 4 CO2 (g) + 6 H2O (g) Jika terdapat…