Kecepatan bunyi di gas hidrogen pada suhu 127°C adalah 50 m/s jika gas hidrogen diganti dengan gas oksigen dan suhunya diubah menjadi 727°C maka hitung kecepatan bunyi di gas oksigen! ( Mr O2 = 0,032 kg/mol dan Mr H2 = 0,002 kg/mol )
Jawabannya adalah 6,25√10 m/s
Kelajuan efektif gas didefinisikan sebagai akar dari rata-rata kuadrat kelajuan.
Hubungan kelajuan efektif gas dengan suhu mutlaknya dapat dirumuskan dengan :
v = √(3RT/Mr)
dengan :
v = kelajuan efektif gas (m/s)
R = tetapan umum gas (J/kmol.K)
T = suhu mutlak (K)
Mr = massa molekul relatif gas (kg/kmol)
Diketahui :
T1 = 127°C = 127 + 273 K = 400 K
v1 = 50 m/s
Mr1 = 0,002 kg/mol
T2 = 727°C = 727 + 273 K = 1.000 K
Mr2 = 0,032 kg/mol
Ditanya : v2 = …?
Pembahasan :
Berdasarkan persamaan kelajuan efektif gas :
v ∝ √(T/Mr)
v2/v1 = √(T2/T1) x √(Mr1/Mr2)
v2/50 = √(1.000/400) x √(0,002/0,032)
v2/50 = √(25/10) x √(1/16)
v2/50 = (5/√10) x 1/4
v2 = (5/√10 x √10/√10) x 1/4 x 50
v2 = √10/2 x 12,5
v2 = 6,25√10 m/s
Jadi besar kecepatan bunyi di gas oksigen adalah 6,25√10 m/s.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah mobil ambulans membunyikan sirene dengan… Sebuah mobil ambulans membunyikan sirene dengan frekuensi 800 Hz dan bergerak dengan kecepatan 20m / s menjauhi seorang anak yang diam ditepi jalan. Jika cepat…
- Air memiliki kalor jenis sebesar 4200 j/kg derajat… air memiliki kalor jenis sebesar 4200 j/kg derajat celcius, sedangkan alkohol memiliki kalor jenis sebesar 2400 j/kg c. maka, jika air dan alkohol yang massanya…
- Dua benda bermassa masing-masing mA = 2 kg dan mB =… Dua benda bermassa masing-masing mA = 2 kg dan mB = 3 kg. Keduanya bergerak saling mendekati dengan kecepatan masing-masing vA = 6 m/s dan…
- Suatu kalorimeter berisi es sebanyak 36 gram pada… Suatu kalorimeter berisi es sebanyak 36 gram pada suhu -6° C. Kapasitas kalor kalorimeter sebesar 27 kal/K. Kemudian ke dalam kalorimeter tersebut dimasukkan alkohol pada…
- Hubungan energi kalor dengan massa benda, kalor… hubungan energi kalor dengan massa benda, kalor jenis dan perubahan suhu Jawaban yang benar adalah energi kalor sebanding dengan massa benda, kalor jenis dan perubahan…
- Seorang pilot berada di dalam pesawat udara yang… Seorang pilot berada di dalam pesawat udara yang sedang terbang menuju bandara. la mendengar bunyi sirene dengan frekuensi 1.800 Hz. Jika frekuensi bunyi sirene 1.700…
- Sebuah rumah terdiri dari dua lantai. Air dari… Sebuah rumah terdiri dari dua lantai. Air dari lantai pertama dialirkan melalui pita dengan diameter 24 cm ke lantai kedua pada pipa 8 cm. Lantai…
- Berapa volume dari 0,2 mol gas CO2 jika T dan P… berapa volume dari 0,2 mol gas CO2 jika T dan P tertentu dimana 1 mol oksigen volumenya 20 liter Jawaban: 4 liter. Soal tersebut dapat…
- Sebuah pesawat bergerak mendekati menara sirine yang… Sebuah pesawat bergerak mendekati menara sirine yang sedang berbunyi dengan frekuensi 680 Hz. Apabila cepat rambat bunyi di udara 340 m/s, hitunglah frekuensi yang didengar…
- Energi kinetik partikel yang massa diamnya m0 dan… energi kinetik partikel yang massa diamnya m0 dan massa itu bergerak dengan kelajuan 0,8 c adalah... a. m0 c^2 b. 3/5 m0 c^2 c. 4/5…
- Benda bergerak di atas permukaan licin dengan… Benda bergerak di atas permukaan licin dengan kecepatan tetap 4 m/s. Jika diketahui massa benda 5 kg maka … a.Benda diam b.Gaya yang bekerja 20…
- Karbohidrat merupakan senyawa yang tersusun atas… Karbohidrat merupakan senyawa yang tersusun atas unsur karbon, hidrogen, dan oksigen dengan perbandingan hidrogen dan oksigen adalah 2 : 1. Suatu karbohidrat jenis tertentu terdiri…
- Sebuah batu dilempar vertikal ke atas dengan laju 10… Sebuah batu dilempar vertikal ke atas dengan laju 10 m/s. Tentukan kelajuan batu setelah 1/2 s Jawaban : 5 m/s Diketahui: v0 = 10 m/s…
- Sebuah kendaraan bergerak ke kanan selama 2 jam,… Sebuah kendaraan bergerak ke kanan selama 2 jam, kemudian ke kiri selama 1 jam. Jika kelajuan kendaraan itu tetap 80 km/jam, perpindahannya adalah... Jawaban yang…
- 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai… 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai dengan reaksi 2C2H6 + 7O2 => 4CO2 + 6H2O Volume gas CO2 yang terbentuk diukur…