sebuah kubus luas permukaannya 150cm² panjang sisi kubus tersebut adalah
A.5cm
B.6cm
C.12cm
D.25cm
Jawaban : A
Ingat kembali :
• Luas permukaan kubus = 6×s²
Dengan s: panjang sisi
• Akar pangkat dua merupakan kebalikan dari pangkat dua.
√a = b <=> a = b², dimana b² = b×b
Diketahui :
Luas permukaan kubus = 150 cm²
Ditanyakan :
Panjang sisi kubus ?
Pembahasan :
Luas permukaan kubus = 6×s²
s² = luas permukaan kubus/6
= 150/6
= 25
s = ±√25
Karena 5² = 5×5 = 25, maka ±√25 = ±5, dan karena panjang sisi tidak mungkin bernilai negatif, maka s = 5 cm.
Jadi, panjang sisi kubus adalah 5 cm.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.
Rekomendasi lainnya :
- Luas salah satu sisi kubus 100cm², brp volume kubus… Luas salah satu sisi kubus 100cm², brp volume kubus tersebut Penjelasan dengan langkah-langkah: jawaban ada di foto, semoga membantu, jawaban terbaik Pelajari lebih lanjut…
- Model kerangka kubus akan dibuat dari kawat yang… model kerangka kubus akan dibuat dari kawat yang panjangnya 7,5 m jika panjang rusuk kubus 15 cm maka banyak kerangka kubus yang dapat dibuat adalah....…
- Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk=8 cm.… Diketahui kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk=8 cm. Ditanya: gambarkan kubus tersebut. Jawaban yang benar adalah gambar kubus terlampir di bawah Ingat bahwa kubus adalah bangun…
- Tania memiliki sebuah kardus berbentuk kubus dengan… tania memiliki sebuah kardus berbentuk kubus dengan panjang rusuk 35 cm.volume kubus tersebut adalah Jawaban: 42.875 cm³. Kubus adalah bangun ruang tiga dimensi yang dibatasi…
- Diketahui subuh Volume kubus 729 cm berapakah… Diketahui subuh Volume kubus 729 cm berapakah panjang rusuk kubus tersebut? Jawabanya adalah 9 cm Yuk simak pembahasanya Ingat rumus volume kubus V = s×s×s…
- Bak mandi dirumah Ana berbentuk kubus dengan panjang… Bak mandi dirumah Ana berbentuk kubus dengan panjang rusuknya 20 dm. Bak mandi tersebut telah terisi air 3/4 bagian. Agar bak air tersebut berisi penuh,…
- 1. akan dibuat kerangka kubus yang panjang rusuknya… 1. akan dibuat kerangka kubus yang panjang rusuknya 10 cm dengan kawat sepanjang 5m. a.berapa banyak kerangka kubus yang dapat dibuat b.berapa panjang kawat yang…
- Prisma dengan alas belah ketupat panjang… Prisma dengan alas belah ketupat panjang diagonal-diagonalnya 18 cm dan 24 cm. jika tinggi prisma 10 cm, maka luas permukaan prisma adalah... a. 1. 024…
- Luas permukaan =…cm² Volume =…cm³ Luas permukaan =…cm² Volume =…cm³ Jawaban: luas permukaan = 150 cm² Volume = 84 cm³ Bangun di atas merupakan prisma segitiga. •Luas permukaan prisma =…
- Diketahui panjang diagonal ruang kubus adalah 6√2,… Diketahui panjang diagonal ruang kubus adalah 6√2, maka panjang rusuk kubus tersebut Bangun Ruang Kubus diagonal ruang = r√3 6√2 = r√3 r = 6√2…
- Sebuah kubus dengan rusuk 12 cm. Volume kubus… Sebuah kubus dengan rusuk 12 cm. Volume kubus tersebut adalah ... cm³ Jawabannya adalah 1.728 cm3 Karena rumus volume kubus adalah r × r ×…
- Rusuk sebuah kubus panjangnya 10cm.jumlah panjang… rusuk sebuah kubus panjangnya 10cm.jumlah panjang semua rusuknya adalah Jawaban : 120 cm Ingat! jumlah rusuk kubus = 12s dengan s= panjang sisi/rusuk kubus Pembahasan…
- Jumlah luas semua sisi kubus adalah 294 cm², volume… jumlah luas semua sisi kubus adalah 294 cm², volume kubus tersebut adalah...cm³ jawaban untuk soal ini adalah 343 cm³ Soal tersebut merupakan materi bangun ruang…
- Pernyataan yang benar tentang sifat-sifat kubus… Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! 1) Semua rusuk bangun ruang mempunyai ukuran sama panjang. 2) Semua sisi bangun ruang berbentuk persegi. 3) Bangun ruang mempunyai 6 titik…
- Kubus terdiri dari....buah peesegi kubus terdiri dari....buah peesegi Jawabannya : Kubus terdiri dari 6 buah persegi. Berikut ini pembahasannya. Konsep. Ciri-ciri kubus 1.sisi kubus berbentuk persegi, dimana jumlah sisi…