Lima orang pria (Frank, George, Harry, Irving, Jack) dan lima orang wanita (Karla, Laurie, Marie, Olivia, dan Polly) duduk di meja bundar dengan 11 tempat duduk. Adapun aturan duduknya adalah: • Tidak ada wanita yang duduk berdekatan • Karla duduk antara Frank dan George • Jack tidak duduk setelah Irving

Lima orang pria (Frank, George, Harry, Irving, Jack) dan lima orang wanita (Karla, Laurie, Marie, Olivia, dan Polly) duduk di meja bundar dengan 11 tempat duduk. Adapun aturan duduknya adalah:
• Tidak ada wanita yang duduk berdekatan
• Karla duduk antara Frank dan George
• Jack tidak duduk setelah Irving

Jika tidak ada pria duduk sebelah pria lain, manakah berikut ini susunan yang mungkin?
(A) Laura, jack, Marie, harry, Karla, Frank, Polly, George, Olivia, ksg, Irving
(B) Laurie, Jack, Marie, ksg, Karla, Frank, Polly, Irving, George, Olivia, Harry
(C) Laurie, Jack, Marie, ksg, Harry, Karla, Frank, Polly, Irving, Olivia, George
(D) Laurie, Jack, Marie, George, Karla, Frank, Polly, Irving, Olivia, ksg, Harry
(E) Semua salah.

Jawaban dari pertanyaan di atas adalah D.

Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan berikut.

Cara untuk mengetahui susunan tempat duduk secara melingkar pada soal adalah dengan memvisualisasikan pernyataan-pernyataan yang terdapat dalam soal.
• Lima orang pria (Frank, George, Harry, Irving, Jack) dan lima orang wanita (Karla, Laurie, Marie, Olivia, dan Polly) duduk di meja bundar dengan 11 tempat duduk.
• Tidak ada wanita yang duduk berdekatan.
• Karla duduk antara Frank dan George.
• Jack tidak duduk setelah Irving
• Tidak ada pria duduk sebelah pria lain.

Dari pernyataan di atas dapat diketahui bahwa antara pria dan wanita duduk berselang-seling dan ada satu kursi yang kosong (ksg).

Berikut ini adalah analisis kemungkinan susunan orang yang duduk setelah George, yakni:
– Pilihan A salah karena Karla tidak duduk di antara George dan Frank, melainkan di antara Harry dan Frank.
– Pilihan B salah karena Karla tidak duduk di antara George dan Frank, melainkan di antara kursi yang kosong dan Frank.
– Pilihan C salah karena Karla tidak duduk di antara George dan Frank, melainkan di antara Harry dan Frank.
– Pilihan D betul karena Karla duduk di antara dengan George dan Frank, serta tidak ada pria yang duduk disebelah pria lain, begitu juga wanitanya tidak ada yang duduk berdekatan.

Baca Juga :  Hingga 1 Juni 2021, Covid-19 telah menginfeksi 1,8 juta orang di Indonesia dan menyebabkan kematian 50,7 ribu orang. Dengan lonjakan kasus yang cukup tinggi di sejumlah daerah sejak pertengahan Juni 2021, pemerintah memperkuat kebijakan untuk mengurangi penyebaran Covid-19 yang satu di antaranya melalui pengurangan mobilitas dan interaksi masyarakat, khususnya di daerah-daerah dengan tingkat penularan yang tinggi.

Berdasarkan analisis di atas, susunan yang mungkin jika tidak ada pria duduk sebelah pria lain adalah “Laurie, Jack, Marie, George, Karla, Frank, Polly, Irving, Olivia, ksg, Harry”.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.