Diketahui sebuah kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 9 cm. Tentukan jarak titik A pada titik G!

Diketahui sebuah kubus ABCD.EFGH dengan panjang rusuk 9 cm. Tentukan jarak titik A pada titik G!

buat dulu gambar kubus ABCD.EFGH nya beserta garis AG.
nah perhatikan, garis AG itu merupakan diagonal ruang kubus ABCD.EFGH yang dimana rumus untuk mencari diagonal ruang kubus yaitu rusuk × √3 = 9√3
yang berarti jarak titik A pada titik G adalah 9√3

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Sebuah jambu batu bermassa 100 gram jatuh ke tanah dengan kecepatan 8 m/s. Tentukanlah Energi Kinetiknya!