Perhatikan tabel tentang batuan/mineral dan unsur yang dikandungnya Pasangan data yang keduanya berhubungan secara tepat adalah

Perhatikan tabel tentang batuan/mineral dan unsur yang dikandungnya
Pasangan data yang keduanya berhubungan secara tepat adalah
(A) 1 dan 2
(B) 1 dan 3
(C) 2 dan 3
(D) 3 dan 4
(E) 3 dan 5

Perhatikan tabel tentang batuan/mineral dan unsur yang dikandungnya Pasangan data yang keduanya berhubungan secara tepat adalah

Jawaban yang benar adalah A.

Bahan-bahan alam yang mengandung unsur / senyawa tertentu dalam kadar yang relatif besar disebut mineral. Beberapa mineral / bijih beserta kandungan unsurnya yaitu:
1. Siderit (FeCO3) –> besi
2. Kriolit (Na3AlF6) –> aluminium
3. Magnesit (MgCO3) –> magnesium
4. Selestit (SrSO4) –> stronsium
5. Kalkosit (Cu2S) –> tembaga

Jadi, pasangan data yang keduanya berhubungan secara tepat adalah 1 dan 2.

Baca Juga :  Berikut ini ciri-ciri campuran dari dua zat atau lebih. 1) Dapat disaring. 2) Umumnya bersifat tidak stabil. 3) Partikel tampak pada mikroskop ultra. 4) Terdiri atas satu fase. Data di atas merupakan ciri-ciri sistem koloid, kecuali ...