Berapa massa molekul relatif CO2?
massa molekul relatif CO2 adalah 44 g/mol.
Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa 🙂
Massa molekul relatif (Mr) merupakan jumlah massa atom relatif dari atom-atom penyusun suatu molekul. Pada tabel periodik unsur, diketahui massa atom relatif (Ar) atom unsur C adalah 12 g/mol, sedangkan atom unsur O memiliki Ar = 16 g/mol. Pada molekul CO2 terdapat 1 atom C dan 2 atom O, maka massa molekul relatif (Mr) CO2 adalah sebagai berikut:
Mr CO2 = Ar C + 2 Ar O
Mr CO2 = 12 g/mol + 2(16 g/mol)
Mr CO2 = 12 g/mol + 32 g/mol
Mr CO2 = 44 g/mol
Jadi, massa molekul relatif CO2 adalah 44 g/mol.
Rekomendasi lainnya :
- 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1,… 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1, tentukan volume gas dalam STP Jawaban : 4,48 L Kondisi STP (Standard Temperature…
- Rumu s kimia dan bentuk molekul yang terbentuk jika… Konfigurasi elektron dari unsur F dan G. F = 1s^2 2s^2 2p^2 G = [Ne] 3s^2 3p^5 Rumu s kimia dan bentuk molekul yang terbentuk…
- Karbohidrat merupakan senyawa yang tersusun atas… Karbohidrat merupakan senyawa yang tersusun atas unsur karbon, hidrogen, dan oksigen dengan perbandingan hidrogen dan oksigen adalah 2 : 1. Suatu karbohidrat jenis tertentu terdiri…
- Dalam suatu bejana tertutup terdapat 3,01 x 10^23… Dalam suatu bejana tertutup terdapat 3,01 x 10^23 molekul gas etana (C2H6). Tentukan : b. berapa mol dan jumlah atom karbon dalam bejana tersebut? Jawabannya…
- 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr Jawaban : 14,7 g Kondisi STP (Standard Temperature and Pressure) atau kondisi standar adalah kondisi…
- Gas etana (C2H6) terbakar menurut persamaan berikut : Gas etana (C2H6) terbakar menurut persamaan berikut : 2 C2H6 (g) + 7 O2 (g) → 4 CO2 (g) + 6 H2O (g) Jika terdapat…
- Ditimbang 2,4 gram asam cuka (CH3COOH), bila Ar C =… Ditimbang 2,4 gram asam cuka (CH3COOH), bila Ar C = 12, H = 1, O = 16 ) maka jumlah molnya adalah ... A. 0,04…
- Berapa masa NaCl yg mengandung 196 gram natrium? Berapa masa NaCl yg mengandung 196 gram natrium? Jawaban: m NaCl = 498,5 g Massa unsur dalam senyawa dapat dihitung dengan cara berikut: massa A…
- 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr Jawaban : 14,7 g Kondisi STP (Standard Temperature and Pressure) atau kondisi standar adalah kondisi…
- Dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah… Dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah mol sebanyak ... (Ar: C = 12, H = 1, O = 16) (A) 0,01 mol (B) 0,02…
- Diketahui unsur X memiliki tiga isotop sebagai… Diketahui unsur X memiliki tiga isotop sebagai berikut: Massa atom relative unsur tersebut adalah ... A. 58 B. 58,7 C. 60 D. 60,2 E. 61…
- Massa dari 1,505 x 10^23 partikel suatu senyawa… Massa dari 1,505 x 10^23 partikel suatu senyawa adalah 19 gram. senyawa tersebut adalah... (ar n = 14; 0 = 16) Jawaban yang benar adalah…
- Tentukan massa 0,5 atom nitrogen tentukan massa 0,5 atom nitrogen Nomor atom Nitrogen = 14 sehingga 14 x 0,5 = 7 jadi, massa atom nitrogen adalah 7
- Diberikan sampel 1,5 mol CH⁴ (g) pada STP. (L = 6,02… Diberikan sampel 1,5 mol CH⁴ (g) pada STP. (L = 6,02 x 10²³ molekul/mol dan volume molar = 22,4 L). Tentukan: a. massa sampel Jawaban:…
- Pembakaran sempurna 32gram cuplikan belerang… Pembakaran sempurna 32gram cuplikan belerang menghasilkan 48gram belerang trioksida menurut persamaan reaksi berikut. 2 S(s) + 3 O2(g) ----> 2 SO3(g) kadar belerang dalam cuplikan…