Breaking News

Adanya batu ginjal di dalam rongga ginjal dapat menimbulkan …

Adanya batu ginjal di dalam rongga ginjal dapat menimbulkan …
A. nefritis
B. hematuria
C. hidronefrosis
D. diabetes insipidus

Jawaban yang tepat untuk soal diatas C. Hidronefrosis.

Pembahasan
Penyakit adanya batu ginjal. Disebabkan banyak hal, misal sering menahan kencing. Bisa mengakibatkan hal yang fatal.Hidronefrosis adalah pembengkakan ginjal akibat penumpukan urine, di mana urine tidak dapat mengalir dari ginjal ke kandung kemih.

Jadi kesimpulannya, Adanya batu ginjal di dalam rongga ginjal dapat menimbulkan hidronefrosis.

Baca Juga :  T.ABCD limas segi empat beraturan, TA = 20 cm, AB = 24 cm. Luas limas tersebut adalah