reaksi glasier atas pemanasan akibat perubahan iklim sangat tergantung pada tempat dan perubahan presipitasinya. jelaskan apa yang dimaksud dengan presipitasi!
Jawaban yang benar adalah presipitasi yaitu sebuah proses jatuhnya segala materi yang dicurahkan dari atmosfer ke permukaan bumi dalam bentuk cair maupun padat.
Presipitasi adalah sebuah proses jatuhnya segala materi yang dicurahkan dari atmosfer ke permukaan bumi dalam bentuk cair seperti hujan maupun padat seperti salju. Presipitasi merupakan bagian dari siklus hidrologi. Siklus hidrologi adalah perjalanan air dari permukaan bumi ke atmosfer dan turun kembali ke bumi.
Jadi, dapat disimpulkan bahwa presipitasi yaitu sebuah proses jatuhnya segala materi yang dicurahkan dari atmosfer ke permukaan bumi dalam bentuk cair maupun padat.
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan bagaimana proses tenggelam nya pulau pulau… jelaskan bagaimana proses tenggelam nya pulau pulau yang ada di indonesia! Jawaban yang tepat untuk soal ini adalah akibat pemanasan global. Pemanasan global menjadi isu…
- Perubahan wujud zat yang benar adalah.... Perhatikan skema perubahan wujud zat berikut! Perubahan wujud zat yang benar adalah.... A. Nomor 1 adalah peristiwa menyublim B. Nomor 3 adalah peristiwa mengembun C.…
- Apa itu atsmorfer apa itu atsmorfer Atmosfer merupakan selimut gas yang menyelimuti beberapa planet, termasuk bumi. Atmosfer merupakan selimut gas yang menyelimuti beberapa planet, termasuk bumi. Atmosfer terletak…
- Apa yang dimaksud dengan hujan apa yang dimaksud dengan hujan jawaban dari soal tersebut yaitu sirkulasi air yang tidak akan berhenti dari atmosfer ke bumi dan kembali lagi ke atmosfer.…
- Berdasarkan klasifikasi iklim matahari, wilayah di… Berdasarkan klasifikasi iklim matahari, wilayah di permukaan bumi yang memiliki 40°LU - 60°LU memiliki jenis iklim .... Jawabannya adalah iklim sedang. Berikut adalah penjelasannya. Klasifikasi iklim…
- Dalam bentuk apa saja unsur oksigen ditemukan dalam… Dalam bentuk apa saja unsur oksigen ditemukan dalam atmosfer? Jelaskan fungsinya! Oksigen di atmosfer ditemukan dalam bentuk O2 yang dihasilkan dari sianobakteria dan tumbuhan; dan…
- Siklus biogeokimia yang mendaur ulang air disebut.... Siklus biogeokimia yang mendaur ulang air disebut.... a. siklus hidrologi b. siklus biologi c. siklus hidrasi d. siklus ekosistem Jawaban yang tepat yaitu a. siklus…
- Mengapa bisa terjadi nya hujan? mengapa bisa terjadi nya hujan? Berikut adalah penjelasannya. Hujan adalah air yang jatuh dari langit. Hujan jatuh ke bumi karena awan terisi penuh dengan embun…
- Apa yang terjadi jika meteor yang memasuki atmosfer… apa yang terjadi jika meteor yang memasuki atmosfer bumi tidak terbakar habis? Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah akan sampai ke permukaan Bumi dan disebut…
- Mengapa bisa terjadi nya hujan? mengapa bisa terjadi nya hujan? jawaban yang tepat untuk soal ini dapat disimak pembahasan di bawah ya! Berikut adalah penjelasannya. Hujan adalah air yang jatuh…
- Hampir 71% permukaan bumi berupa air. salah satu… Hampir 71% permukaan bumi berupa air. salah satu manfaat hidrosfer adalah sebagai pengatur iklim. jelaskan bagaimana hidrosfer berperan penting dalam pengatur iklim bumi! Jawabannya adalah…
- Perhatikan daur biogeokimia berikut. peristiwa… Perhatikan daur biogeokimia berikut. peristiwa evaporasi terjadi pada bagian⋯ a. P dan Q b. P c. Q d. R e. S Jawaban: B. P Pembahasan…
- Dalam siklus hidrologi, peran sinar matahari adalah ... Dalam siklus hidrologi, peran sinar matahari adalah ... Jawaban yang benar adalah sebagai sumber energi. Siklus hidrologi adalah perputaran air yang terjadi di bumi yang…
- Peristiwa yang membutuhkan kalor ditunjukkan oleh nomor .... Perhatikan gambar perubahan wujud berikut! Peristiwa yang membutuhkan kalor ditunjukkan oleh nomor .... a. (1), (3), dan (5) b. (2), (3), dan (4) c. (1),…
- Sebutkan dampak apabila kadar gas rumah kaca di… Sebutkan dampak apabila kadar gas rumah kaca di atmosfer bumi semakin meningkat. Jawaban yang tepat adalah terjadinya pemanasan global. Gas rumak kaca dalam kondisi batas…