Hepar merupakan salah satu organ tubuh pada mamalia yang memiliki fungsi antara lain untuk …
a. Menyimpan vitamin
b. Menetralkan racun
c. Pembentukan glikogen
d. Jawaban a, b, dan c salah
e. Jawaban a, b, dan c benar
Jawabannya adalah B. menetralkan racun.
Hati berada di dalam rongga perut sebelah kanan di bawah diafragma yang dilindungi oleh selaput tipis bernama kapsula hepatis. Hati berperan sebagai penawar racun, menyimpan glikogen (gula otot), pembentukan sel darah merah pada janin dan sebagai kelenjar pencernaan, serta merombak sel-sel darah merah yang sudah tua atau rusak untuk menghasilkan bilirubin yang sifatnya beracun.
Jadi, jawaban yang benar adalah B. menetralkan racun.
Rekomendasi lainnya :
- Apabila ada bahan beracun yang masuk ke dalam tubuh,… Apabila ada bahan beracun yang masuk ke dalam tubuh, organ yang paling bertanggung jawab untuk menawarkan bahan beracun tersebut adalah.... A. Hati B. Paru-paru C.…
- Lengkapi nama organ reproduksi pria di bawah ini… Lengkapi nama organ reproduksi pria di bawah ini tampak dari samping dan depan serta jelaskan masing-masing fungsinya! Tampak samping 3. ..... fungsi : ..... Jawabannya…
- Berikut ini yang bukan merupakan fungsi darah adalah …. Berikut ini yang bukan merupakan fungsi darah adalah …. a. mengatur kadar oksigen dalam tubuh b. sebagai alat transportasi c. sebagai pembunuh kuman penyakit d.…
- Berikut yang bukan merupakan jaringan penyokong atau… Berikut yang bukan merupakan jaringan penyokong atau pengikat adalah .... a. jaringan tulang rawan b. jaringan otot c. jaringan darah d. jaringan tulang e. jaringan…
- Berikut ini yang termasuk fungsi empedu kecuali... Berikut ini yang termasuk fungsi empedu kecuali... a. mencerna lemak b. mengubah zat yang tidak larut dalam air menjadi zat yang larut dalam air c.…
- Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola… Salah satu persamaan antara : Planaria, Fasciola hepatica, Taenia sp. adalah .... a. diploblastik b. triploblastik aselomata c. triploblastik selomata d. tripoloblastik pseudoselomta e. triploblastik…
- Berikut ini yang merupakan contoh organ dalam yaitu . . . . Berikut ini yang merupakan contoh organ dalam yaitu . . . . A. usus B. sistem pencernaan C. otot D. saraf E. epitelium Jawabannya adalah…
- Organ-organ yang tergabung dalam system ekskresi… Organ-organ yang tergabung dalam system ekskresi terdiri atas .... a. kulit, ginjal, jantung b. ginjal, hati, jantung c. jantung, kulit, hati d. ginjal, kulit, hati…
- Ketika wanita hamil mengkonsumsi alkohol dan… Ketika wanita hamil mengkonsumsi alkohol dan nikotin, embrionya berada dalam resiko karena racun-racun tersebut dapat.... A. mempengaruhi ovulasi. B. pindah ke embrio karena darah ibu…
- Apa yang dimaksud dengan otot apa yang dimaksud dengan otot Jawaban yang benar adalah otot merupakan jaringan pada tubuh manusia yang dapat berkontraksi dan relaksasi. Otot merupakan jaringan pada tubuh…
- Seorang pasien memiliki gejala-gejala sebagai… seorang pasien memiliki gejala-gejala sebagai berikut: kandungan gula yang tinggi di dalam darah serta air kencing, sering buang air kecil, rasa mudah haus dan lapar…
- Hubungan antara sistem peredaran darah dengan sistem… hubungan antara sistem peredaran darah dengan sistem pernapasan terjadi keberlanjutan sistem organ dalam tubuh salah satu organ tersebut adalah... a. paru-paru b. khusus c. lambung…
- Perhatikan organ-organ pencernaan berikut! 1) mulut… Perhatikan organ-organ pencernaan berikut! 1) mulut 2) kerongkongan 3) usus halus 4) pankreas 5) usus besar 6) hati Alat pencernaan manusia terdiri atas saluran pencernaan…
- Jaringan adiposum merupakan jaringan ikat yang… Jaringan adiposum merupakan jaringan ikat yang berfungsi melindungi tubuh dari serangan bakteri SEBAB Dalam jaringan ikat longgar terdapat makrofag yang berperan menangkap partikel asing yang…
- Jelaskan proses pembentukkan urine Jelaskan proses pembentukkan urine Jawabannya akan dijelaskan dibawah ini. Yuk simak penjelasan berikut ini! Urine adalah proses pembuangan sisa cairan tubuh melalui proses ekskresi dari…