Perhatikan ilustrasi berikut!
Pada hari Minggu, Wayan pergi ke sawah di belakang rumahnya. Dia melihat banyak tanaman dan hewan di sawahnya. Di sana dia melihat tanaman padi yang mulai menguning dan berbagai jenis hewan antara lain belalang, burung pipit, ular, ikan mujair, dan burung bangau.
Berdasarkan ilustrasi tersebut, rantai makanan yang dapat terbentuk adalah ….
A. tanaman padi -> belalang -> mujair -> burung pipit -> burung bangau
B. tanaman padi -> belalang -> burung pipit -> ular -> burung bangau
C. tanaman padi -> ikan mujair -> belalang-> ular -> burung bangau
D. tanaman padi -> ikan mujair -> ular -> belalang -> burung bangau
Jawaban yang benar adalah B.
Rantai makanan adalah proses perpindahan energi melalui peristiwa makan dan dimakan yang membentuk rangkaian tertentu. Pada rantai makanan, organisme ada yang berperan sebagai produsen, konsumen, dan pengurai.
Contoh rantai makanan yang dapat terbentuk dalam ekosistem sawah adalah sebagai berikut:
Tanaman padi -> belalang -> burung pipit -> ular -> burung bangau
Rantai makanan tersebut memiliki alur dari tanaman padi (produsen) yang dimakan belalang, belalang (konsumen I) dimakan burung pipit, burung pipit (konsumen II) dimakan ular, dan ular (konsumen III) dimakan burung bangau (konsumen IV).
Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.
Rekomendasi lainnya :
- Kerbau dengan burung jalak adalah dua organisme yang… kerbau dengan burung jalak adalah dua organisme yang apabila bertemu akan menghasilkan suatu interaksi yang saling menguntungkan antara keduanya. namun interaksi ini tidak selalu terjadi…
- Jelaskan tentang iklim junghuhn jelaskan tentang iklim junghuhn Klasifikasi iklim Junghuhn didasarkan pada ketinggian tempat dan jenis vegetasi. Klasifikasi iklim Junghuhn didasarkan pada ketinggian tempat dan jenis vegetasi. Pembagian…
- Sekelompok siswa sedang mengadakan observasi di… Sekelompok siswa sedang mengadakan observasi di sebuah akuarium dan didapatkan data sebagai berikut : 1. air 2. tanaman pakis lidah kolam 3. pasir, 4. ikan…
- Tanaman transgenik adalah tanaman yang telah… Tanaman transgenik adalah tanaman yang telah disisipi gen asing dari tumbuhan lain (mahluk lain), misalnya Agrobacterium tumefaciens untuk menghasilkan tanaman transgenik. Namun terdapat dampak negatif…
- Rantai makanan pada ekosistem sungai adalah …. Rantai makanan pada ekosistem sungai adalah …. A. lumut -> ikan gabus -> bangau -> buaya -> pengurai B. ganggang -> ikan lele -> katak…
- Interaksi antara pohon angsana dengan paku sarang… Interaksi antara pohon angsana dengan paku sarang burung epifit yang tumbuh pada batangnya adalah .... 𝐉𝐚𝐰𝐚𝐛𝐚𝐧 𝐲𝐚𝐧𝐠 𝐛𝐞𝐧𝐚𝐫 𝐚𝐝𝐚𝐥𝐚𝐡 simbiosis komensalisme. 𝐘𝐮𝐤 𝐬𝐢𝐦𝐚𝐤 𝐩𝐞𝐦𝐛𝐚𝐡𝐚𝐬𝐚𝐧 𝐛𝐞𝐫𝐢𝐤𝐮𝐭.…
- Gerakan mengepakkan tangan kanan dan kiri adalah… Gerakan mengepakkan tangan kanan dan kiri adalah gerakan meniru …. a. katak b. kuda c. burung Jawabannya adalah C. Burung. Burung adalah anggota kelompok hewan…
- Jumlah populasi burung takur saat ini? Jumlah populasi burung takur saat ini? Jawaban: nyatanya burung takur yang termasuk hewan langka ,jadi jumlah populasi burung takur msi byk Pelajari lebih…
- Komoditas tanaman yang mendukung ketahanan pangan… komoditas tanaman di indonesia! 1. padi 2. jagung 3. ubi kayu 4. tebu 5. kelapa sawit komoditas tanaman yang mendukung ketahanan pangan ditunjukan oleh nomor....…
- Jantung hewan vertebrata mengalami perkembangan… Jantung hewan vertebrata mengalami perkembangan menjadi sempurna. Pernyataan yang benar tentang ruang jantung hewan adalah... A. Kadal 4 ruang sekat belum sempurna B. Ikan mempunyai…
- Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan… Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin.. Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin sedikit.…
- 61. Lebah adalah salah satu hewan yang termasuk… 61. Lebah adalah salah satu hewan yang termasuk kelompok .... a. burung b. ikan c. serangga d. mamalia Jawaban: c. serangga Penjelasan: Pelajari…
- Akibat dari berkurangnya populasi burung pipit pada… Akibat dari berkurangnya populasi burung pipit pada ekosistem sawah adalah ... Jawaban untuk soal ini yuk simak pembahasan berikut ya. Pada jaring-jaring makanan ekosistem sawah,…
- Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan… Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin.. Dalam piramida energi, semakin tinggi tingkatan trofik, maka energi yang ditransformasikan semakin sedikit.…
- Buatlah rantai makanan dengan melibatkan semua… Perhatikan tabel nama-nama makhluk hidup berikut ini! Tabel nama makhluk hidup 1.Ikan bader 2.zooplankton 3.manusia 4.phytoplankton 5.Ikan kotok / ikan gabus 6.Anak udang Buatlah rantai…