100 ml larutan h2so4 0,1 m dapat dinetralkan oleh 0,8 gram basa moh, maka ar logam m adalah
Ar logam M adalah 23 g/mol.
Titrasi asam-basa merupakan metode analisis kuantitatif yang digunakan untuk mencari tahu konsentrasi asam/basa yang belum diketahui konsentrasinya dengan cara mereaksikannya dengan basa/asam yang telah diketahui konsentrasinya melalui reaksi penetralan. Persamaan yang digunakan pada proses titrasi adalah sebagai berikut.
na = nb
Ma Va a = Mb Vb b
keterangan:
na = mol asam
Ma = konsentrasi asam
Va = volume asam
a = valensi asam
nb = mol basa
Mb = konsentrasi basa
Vb = volume basa
b = valensi basa
1. Menghitung valensi asam dan basa
Valensi asam dapat ditentukan berdasarkan jumlah ion H+, sedangkan valensi basa dapat ditentukan berdasarkan jumlah ion OH-.
H2SO4 -> 2H+ + SO4^2-
valensi asam = 2
MOH -> M+ + OH-
valensi basa = 1
2. Menghitung mol basa
n H2SO4 = n MOH
n MOH = 0,1 M*0,1 L*2
n MOH = 0,02 mol
3. Menghitung massa molekul relatif MOH
n = m/Mr
keterangan:
n = jumlah zat (mol)
m = massa (g)
Mr = massa molekul relatif (g/mol)
Mr = 0,8 g/0,02 mol
Mr = 40 g/mol
4. Menentukan massa atom relatif M
Mr MOH = (1*Ar M) + (1*Ar O) + (1*Ar H)
40 g/mol = Ar M + 16 g/mol + 1 g/mol
Ar M = (40-16-1) g/mol
Ar M = 23 g/mol
Dengan demikian, Ar logam M adalah 23 g/mol.
Rekomendasi lainnya :
- Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai… Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai berikut. pasangan larutan yang dapat membentuk larutan penyangga adalah .... A. 1) dan 2) B. 1) dan 5)…
- Hitung pH larutan basa 50 mL larutan NH3 0,4 M! Hitung pH larutan basa 50 mL larutan NH3 0,4 M! pH larutan NH3 0,4 M adalah 11+log 2. Basa lemah merupakan senyawa basa yang tidak…
- Suatu larutan asam lemah konsentrasinya 0,01 mol (Ka… Suatu larutan asam lemah konsentrasinya 0,01 mol (Ka = 1,8 × 10-⁵) hitunglah konsentrasi ion H+ Jawaban: [H+] = 4,2 x 10⁻⁴ M Sebelumnya, kakak…
- Ke dalam gelas kimia dimasukkan 400 mL NH4CI 0,1 M… Ke dalam gelas kimia dimasukkan 400 mL NH4CI 0,1 M dan 200 mL NH3 0,1 M. Bila Kb NH4OH 1,8 x 10 -5 . maka…
- Larutan penyangga yang dibuat dari campuran basa… larutan penyangga yang dibuat dari campuran basa kuat dengan asam lemah berlebih bersifat ... Jawaban : bersifat asam Larutan penyangga adalah larutan yang dapat mempertahankan…
- Larutan H₂SO4 0,1 M sebanyak 10 mL dapat dinetralkan… Larutan H₂SO4 0,1 M sebanyak 10 mL dapat dinetralkan oleh 50 mL larutan NaOH. Berapa konsentrasi NaOH tersebut? Jawaban : 0,04 M Va = 10…
- Hitung pH larutan jika 17,1 gram barium hidroksida… Hitung pH larutan jika 17,1 gram barium hidroksida Ba (OH)2 di larutkan dalam air sehingga volume larutan menjadi 500 ml (Ar Ba = 137, Ar…
- Kadar (%) massa H₂SO₄ (Mr = 98 g⋅mol⁻¹) yang… Perhatikan data titrasi asam-basa berikut! Kadar (%) massa H₂SO₄ (Mr = 98 g⋅mol⁻¹) yang terdapat dalam 20 mL larutan asam sulfat tersebut jika massa jenisnya…
- Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai… Disediakan 5 larutan berbeda dengan data sebagai berikut. pasangan larutan yang dapat membentuk larutan penyangga adalah .... A. 1) dan 2) B. 1) dan 5)…
- Pasangan asam-basa dan indikator yang digunakan… Berikut data beberapa indikator dan trayek pH-nya serta kurva hasil titrasi asam-basa. Pasangan asam-basa dan indikator yang digunakan berturut-turut adalah.... a. NaOH-HCI, fenolftalein b. NH4OH-HCl,…
- Terdapat beberapa larutan sebagai berikut: 1. 10 mL… Terdapat beberapa larutan sebagai berikut: 1. 10 mL larutan NaOH 0,1 M 2. 10 mL larutan HCN 0,2 M 3. 10 mL larutan HCl 0,1…
- Tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam… tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam berikut CuSo4 Jawaban: asam Hidrolisis garam adalah penguraian garam menjadi ion-ion penyusunnya yang terjadi di dalam air.…
- Mengapa pada saat titrasi asam basa perlu… Mengapa pada saat titrasi asam basa perlu ditambahkan indikator asam basa beberapa tetes? Jelaskan! Jawaban yang benar adalah indikator berfungsi untuk mengetahui titik akhir titrasi.…
- Larutan berikut apabila dicampurkan dalam segala… Larutan berikut apabila dicampurkan dalam segala perbandngan dapat membentuk larutan penyangga. (1) CH3COOH dan NaOH (2) NH4OH dan HCl (3) HF dan KF (4) CH3COOH…
- Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi… Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi hidrolisis. Jika Kh 10^-9, maka pH ... Jawaban yang benar adalah 5. Hidrolisis garam merupakan reaksi suatu garam…