Berikut ini merupakan perilaku produsen dan konsumen.
(1) Setiap berbelanja, Sri selalu melakukan tawar-menawar.
(2) Selain sebagai karyawan, Pak Husin memiliki home industry.
(3) Seminggu sekali, Pak Harun menemani istrinya belanja kebutuhan rumah
tangga.
(4) Pak Subur membayar sewa kios yang ditempatinya untuk berdagang.
(5) Bu Retno lebih senang membeli bahan baku warung nasi di pasar tradisional.
Dari pernyataan di atas, yang termasuk perilaku produsen adalah ….
A. (1) , (2), dan (3)
B. (1) , (3), dan (5)
C. (2), (3)., dan (4)
D. (2 ), (4) , dan (5)
E. (3), (4) , dan (5)
Jawabannya adalah D. (2), (4), dan (5).
Berikut penjelasannya,
Produsen merupakan pihak yang mengolah faktor produksi yang didapatkan dari konsumen untuk kemudian diolah menjadi barang dan jasa. Produsen membuat barang dan jasa dengan tujuan untuk dijual kepada konsumen lalu ia akan mendapatkan laba. Tentu dalam pernyataan tersebut perilaku produsen ditunjukkan oleh, selain sebagai karyawan, Pak Husin memiliki home industry dimana home industry adalah suatu unit usaha atau perusahaan dalam skala kecil yang bergerak dalam bidang industri tertentu, Pak Subur membayar sewa kios yang ditempatinya untuk berdagang menjelaskan bahwa Pak Subur seorang pedagang (produsen), Bu Retno lebih senang membeli bahan baku warung nasi di pasar tradisional menjelaskan Bu Retno sebagai produsen memilih membeli bahan baku usahanya di pasar tradisional.
Jadi, jawabannya adalah D. (2), (4), dan (5).
Rekomendasi lainnya :
- Keterkaitan antara rumah tangga konsumen dan rumah… Keterkaitan antara rumah tangga konsumen dan rumah tangga produksi adalah ... a. pemakai barang dan jasa b. pemakai faktor produksi c. pemasok faktor modal dan…
- Kelebihan penawaran mengakibatkan .... Kelebihan penawaran mengakibatkan .... Jawaban: harga barang akan menjadi turun. Penjelasan: Kelebihan penawaran adalah suatu kondisi dimana jumlah penawaran melebihi jumlah permintaan. Ini terjadi apabila…
- Kalimat di bawah ini yang menggunakan kata baku adalah .... Kalimat di bawah ini yang menggunakan kata baku adalah .... A. Andi membeli obat di apotik. B. Santi adalah seorang atlit bulutangkis. C. Sandi membawa…
- Berikut ini yang termasuk pengeluaran pemerintah… Berikut ini yang termasuk pengeluaran pemerintah pusat adalah .... a bantuan perumahan, bantuan pasar, dan dana alokasi umum b belanja pegawai, pembayaran utang, dan dana…
- Berikut ini merupakan peran pelaku ekonomi dalam… Berikut ini merupakan peran pelaku ekonomi dalam perekonomian. 1. sebagai konsumen 2. pengguna faktor produksi 3. sebagai penyedia faktor produksi 4. pelaku perdagangan internasional Peran…
- Dari gambar jaring jaring makanan di atas, yang… Dari gambar jaring jaring makanan di atas, yang termasuk konsumen I adalah …. a. padi, elang, ayam, dan tikus b. tikus, burung, ayam, dan belalang…
- Kebijakan pemerintah untuk mendorong ekspor adalah …. Perhatikan pernyataan berikut ini! (1) memberikan kemudahan kepada produsen barang ekspor. (2) keadaan pasar luar negeri. (3) menjaga kestabilan nilai tukar rupiah. (4) keuletan eksportir…
- Berdasarkan diagram tersebut, angka 4 meunjukkan .... Berdasarkan diagram tersebut, angka 4 meunjukkan .... A. rumah tangga negara melalui BUMN melakukan ekspor atas barang yang diproduksi B. rumah tangga konsumen membayar pajak…
- Berdasarkan kegiatan tersebut, yang merupakan… Perhatikan contoh kegiatan produsen dan konsumen berikut! (1) Perusahaan memberikan THR kepada karyawannya sebelum hari raya ldulfitri. (2) Perusahaan minyak yang dikelola swasta itu membayar…
- Salah satu manfaat pasar bagi produsen adalah... Salah satu manfaat pasar bagi produsen adalah... a. sarana memproduksi barang dan jasa b. tempat mendapatkan bahan bangunan c. tempat menciptakan barang d. tempat memasarkan…
- Perusahaan yang beroperasi dalam pasar persaingan… Perusahaan yang beroperasi dalam pasar persaingan sempurna memiliki ciri berikut ini… a. perusahaan berproduksi pada tingkat tr maksimum b. kemudahan akses informasi untuk konsumen dan…
- Perilaku boros dalam pemakaian listril harus… Bacalah penggalan paragraf berikut! Perilaku boros dalam pemakaian listril harus diakhiri. Sebab, melonjaknya harga energi listrik di pasar global menyebabkan pembengkakan subsidi/bantuan listrik yang harus…
- Pada sebuah kafe yang berperan sebagai produsen adalah..... pada sebuah kafe yang berperan sebagai produsen adalah..... a. koki b. pengunjung c. pemilik Kafe d. pemodal Jawabannya adalah A. Produksi adalah kegiatan mengubah barang…
- Pada saat ini, di setiap wilayah baik wilayah… Pada saat ini, di setiap wilayah baik wilayah perkotaan maupun pedesaan banyak berdiri toko-toko swalayan seperti supermarket dan minimarket. Hal tersebut tentu saja akan berpengaruh…
- Hubungan yang khas antara sekelompok produsen dan… Hubungan yang khas antara sekelompok produsen dan konsumen. Konsumen memakan produsen. Produsen melepas energi kepada konsumen. Konsumen itu lalu menjadi mangsa konsumen yang lain. Mangsa…