apa yang dilakukan jepang untuk mengalahkan amerika serikat?
Jawabannya adalah dengan melakukan pengeboman terhadap Pearl Harbour, Hawaai AS yang merupakan pangkalan militer milik AS.
Pembahasan
Pengeboman Pearl Harbor adalah serangan dadakan yang dilakukan oleh Angkatan Laut Kekaisaran Jepang terhadap Armada Pasifik Angkatan Laut Amerika Serikat yang tengah berlabuh di Pangkalan AL Pearl Harbor, Hawaii, pada hari Minggu pagi, 7 Desember 1941. Dalam serangan ini AS mengalami kekalahan dan berujung menjadi pemicu serangan balasan dari pihak AS dan Sekutu dalam perang Asia Pasifik.
Jadi, AS mengalami kekalahan terhadap Jepang karena Jepang melakukan serangan mendadak di Pearl Harbour.