Breaking News

Suatu kebun berbentuk persegi panjang yang kelilingnya 200m dan lebar nya 40m tentukan panjang kebun tersebut

suatu kebun berbentuk persegi panjang yang kelilingnya 200m dan lebar nya 40m tentukan panjang kebun tersebut

Jawaban: 60 m

Keliling persegi panjang = 2(p + l)
Keterangan:
p : panjang
l : lebar

Panjang kebun tersebut yaitu:
keliling kebun = 2(p + l)
200 = 2(p + 40)
200/2 = p + 40
100 = p + 40
p = 100 – 40
p = 60 m

Jadi panjangnya adalah 60 m
Semoga membantu ya semangat belajar 🙂

Baca Juga :  1. Perbedaan arti Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Fungsi dan Peran Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Manfaat Pancasila sebagai Dasar Negara dan Pandangan Hidup Akibat Jika Tidak Memiliki Dasar Negara dan Pandangan Hidup​