Sebutkan upaya-upaya yang dilakukan Sultan Trenggana untuk memperbesar wilayah kekuasaan!

Sebutkan upaya-upaya yang dilakukan Sultan Trenggana untuk memperbesar wilayah kekuasaan!

Mengirim pasukan ke Sunda Kelapa dan melakukan ekspansi ke Jawa Timur.

Yuk pahami penjelasan berikut.

Sultan Trenggana merupakan Sultan Demak yang memerintah pada tahun 1521-1546. Di bawah pemerintahannya, Kesultanan Demak berhasil mencapai puncak kejayaannya dengan memiliki wilayah kekuasaan yang luas.

Dalam usaha memperluas wilayahnya, Sultan Trenggana mengirimkan pasukan ke Sunda Kelapa atau Jawa Barat di bawah pimpinan Fatahillah pada 1527, untuk menaklukkan Kerajaan Pajajaran dan Portugis. Selain itu, untuk memperluas wilayah Timurnya, Sultan Trenggana melakukan ekspansi ke Jawa Timur pada 1527, terutama ke daerah bekas negara vasal Majapahit. Pada akhirnya di tahun 1546, hampir seluruh wilayah Jawa Timur berada pada kekuasaan Kesultanan Demak.

Dengan demikian, upaya-upaya yang dilakukan Sultan Trenggana untuk memperbesar wilayah kekuasaan adalah Mengirim pasukan ke Sunda Kelapa dan melakukan ekspansi ke Jawa Timur.

Baca Juga :  Pak Syafiq akan pergi ke australia mewakili indonesia dalam forum sdg's summit 2022. sebelum pergi pak syafiq memiliki uang rp 48.000.000. kurs jual yang sedang berlaku adalah rp 12.000/ $ dan kurs belinya adalah rp 10.000/ $. jika pak syafiq menukarkan uangnya di money changer, berapa dollar uang yang dimiliki pak syafiq ....