Salah satu kebijakan Daendels yang berpengaruh adalah
(A) menerapkan sistem tanam paksa dalam pertanian Hindia Belanda.
(B) mengubah sistem pemerintah dari indirect rule menjadi direct rule.
(C) mengubah sistem ekonomi dari tradisional menjadi liberal.
(D) mengubah sistem pajak dan non-natura menjadi natura.
(E) mengubah sistem budaya keraton dengan budaya Barat.
Jawaban adalah yang (B) mengubah sistem pemerintah dari indirect rule menjadi direct rule.
Simak penjelasan berikut ini ya.
Herman Willem Daendels adalah salah satu gubenur Jenderal Hindia Belanda di Indonesia yang ke-36 yang memerintah pada tahun 1808-1811. Di Indonesia Gubernur Jenderal Daendels menerapkan kebijakan- kebijakan pembaruan dengan tujuan mempertahankan Pulau Jawa agar tidak jatuh ke tangan Inggris. Salah satunya Daendels melakukan perubahan yang mendasar dan menyeluruh pada sistem politik dan pemerintahan Indonesia, yaitu melakukan reorganisasi sistem pemerintahan dan birokrasi di Jawa. Daendels menerapkan sistem pemerintahan sentralisasi kekuasaan dan menjadikan Batavia sebagai pusat kekuasaan atau yang disebut pemerintahan langsung (direct rule).
Berikut merupakan kebijakan Daendels dalam bidang politik dan pemerintahan :
1. Membatasi pengaruh kekuasaan kerajaan-kerajaan tradisional Indonesia terhadap aspek-aspek kehidupan masyarakat.
2. Membagi pulau Jawa menjadi 23 karisidenan.
3. Kedudukan Bupati sebagai penguasa tradisional daerah diubah menjadi pegawai dibawah pemerintah kolonial.
4. Membagai wilayah Jawa bagian timur menjadi 5 prefektur (setingkat provinsi) yaitu Surabaya, Sumenep, Rembang, Pasuruan dan Gresik.
Semoga membantu yaa :))
Rekomendasi lainnya :
- Hubungan antara sistem peredaran darah dengan sistem… hubungan antara sistem peredaran darah dengan sistem pernapasan terjadi keberlanjutan sistem organ dalam tubuh salah satu organ tersebut adalah... a. paru-paru b. khusus c. lambung…
- Apa tujuan Daendels membagi Jawa menjadi sembilan… Apa tujuan Daendels membagi Jawa menjadi sembilan Prefectur? Jelaskan! Jadi, tujuan Daendels membagi pulau Jawa ke 9 Prefektur adalah untuk memperbaiki dan mempermudah sistem administrasi…
- Berikut merupakan pernyataan tentang kekuasaan… Berikut merupakan pernyataan tentang kekuasaan Inggris di Indonesia, kecuali.... a. kekuasaan Inggris di Indonesia dipercaya kan kepada Thomas Stamford Raffles b. salah satu kebijakan populer…
- Sistem ekonomi Ali-Baba tidak dapat berjalan dengan… Sistem ekonomi Ali-Baba tidak dapat berjalan dengan baik, hal ini disebabkan oleh hal-hal berikut, kecuali ... a. Pengusaha pribumi belum sanggup bersaing dalam pasar bebas…
- Pemerintah colonial belanda menerapkan sistem tanam… pemerintah colonial belanda menerapkan sistem tanam paksa di indonesia. pelaksanaan sistem tanam paksa diatur dalam..... a. staaatsblad tahun 1834 no.22 b. undang-undang agraria tahun 1870…
- Jelaskan pengaruh positif dari kebijakan Gubernur… Jelaskan pengaruh positif dari kebijakan Gubernur Jendral Thomas Standfor Raffles! Jadi, dampak positif dari kebijakan Raffles, yaitu: ia mengenalkan sistem sewa tanah (landrente), mendukung Bataviaach…
- Untuk mengembangkan ekspor dalam negeri, pemerintah… Untuk mengembangkan ekspor dalam negeri, pemerintah mengambil beberapa kebijakan yang memudahkan para eksportir untuk meningkatkan ekspor, salah satu kebijakan adalah mengendalikan harga produk ekspor di…
- Voc mendirikan pusat perdaganganya di jayakarta.… voc mendirikan pusat perdaganganya di jayakarta. dalam perkembanganya voc mengubah nama jayakarta menjadi…… a. batavia b. mataram c. hujung galuh d. tanjung harapan Jawabannya adalah…
- Berikut ini yang bukan merupakan ketentuan-ketentuan… Berikut ini yang bukan merupakan ketentuan-ketentuan pelaksanaan tanam paksa di indonesiaoleh pemerintah kolonial belanda adalah.... a. penduduk desa diwajibkan menyediakan 1/5 dari tanahnya untuk ditanami…
- Berikut ini termasuk cara VOC dalam memeras bangsa… Berikut ini termasuk cara VOC dalam memeras bangsa Indonesia adalah... a. memonopoli perdagangan b. membiarkan aturan istana tetap berlaku c. melaksanakan pajak tanah d. melakukan…
- Pada tahun 1870 pemerintah belanda memberlakukan… pada tahun 1870 pemerintah belanda memberlakukan undang undang agraria. kebijakan pemerintah belanda ini bertujuan…. a. melarang pihak swasta menyewa tanah di indonesia b. membatasi luas…
- Alasan thomas stamford raffles menerapkan kebijakan… alasan thomas stamford raffles menerapkan kebijakan ekonomi ladrent system seperti yang dijalankan inggris di india adalah.... Jawabannya karena Raffles menganggap bahwa tanah adalah faktor produksi…
- Upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi… Salah satu dampak negatif perdagangan internasional adalah membanjirnya barang impor di dalam negeri. upaya yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi kondisi tersebut adalah menerapkan kebijakan ....…
- Untuk mengisi kas negara Belanda yang kosong akibat… Untuk mengisi kas negara Belanda yang kosong akibat Perang Diponegoro dan Perang Kemerdekaan Belgia, van den Bosch menerapkan suatu sistem penanaman yang disebut.... a. cultuur…
- Untuk melindungi harga kain di dalam negeri,… Untuk melindungi harga kain di dalam negeri, indonesia melakukan proteksi yaitu dengan cara ... jawaban yang tepat adalah menerapkan kebijakan kuota Pembahasan Proteksi perdagangan (trade…