Data nilai ulangan matematika sekelompok siswa sebagai berikut 8, 7, 6, 7,8, 9, 8, 9, 6, 8, 6, 7,8, 6, 5, 6, 5, 5, 7,8, 6, 5, 10, 9, 8 a. buatlah tabel frekuensi dari data diatas b. tentukan jumlah siswa, nilai tertinggi, dan nilai terendah
data nilai ulangan matematika sekelompok siswa sebagai berikut
8, 7, 6, 7,8, 9, 8, 9, 6, 8, 6, 7,8, 6, 5, 6, 5, 5, 7,8, 6, 5, 10, 9, 8
a. buatlah tabel frekuensi dari data diatas
b. tentukan jumlah siswa, nilai tertinggi, dan nilai terendah
Diberikan data nilai ulangan Matematika dari 25 siswa.
Urutkan data dari nilai terkecil :
5, 5, 5, 5, 6, 6, 6, 6, 6, 6, 7, 7, 7, 7, 8, 8, 8, 8, 8, 8, 8, 9, 9, 9, 10
a. Dalam bentuk tabel frekuensi
Nilai Frekuensi
5 4
6 6
7 4
8 7
9 3
10 1
Total 25
b. Jumlah siswa adalah 25 orang
Nilai tertinggi adalah 10
Nilai terendah adalah 5
rata-rata nilai ulangan matematika kelas XII A adl… rata-rata nilai ulangan matematika kelas XII A adl 78, jika rata-rata nilai ulangan matematika siswa laki-laki 70 sedangkan rata-rata nilai ulangan matematika siswa perempuan 20…
Tuliskan lambang mean! tuliskan lambang mean! Jawaban : x̄ Dalam matematika mean dapat diartikan sebagai rata-rata. Mean digunakan untuk menghitung nilai rata-rata dari data tunggal dan data tunggal…
Diketahui data ulangan bahasa Inggris dari… Diketahui data ulangan bahasa Inggris dari sekelompok siswa adalah sebagai berikut 5 ,5, 7 ,3,2,5,6,9,7,7,7,10 tentukan mean median dan modus Jawaban yang benar adalah Mean…
Mean median modus 10,13,11,12,13 mean median modus 10,13,11,12,13 Jawaban: Mean = 11,8 Median = 12 Modus = 13 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median…
Rata² nilai ulangan matematika 8 anak adalah… Rata² nilai ulangan matematika 8 anak adalah 80,5.kemudian ,dua anak menyusul mengikuti ulangan .Rata rata nilai ulangan dua anak tersebut adalah 78 . berapa rata-rata…
Tanpa menggunakan tabel matematika maupun… Tanpa menggunakan tabel matematika maupun kalkulator, tentukan nilai dari: cos 22½° Trigonometri cos 2x = 2 cos² x - 1 cos x = √((1 +…
Sekelompok siswa yang berjumlah 16 orang memiliki… Sekelompok siswa yang berjumlah 16 orang memiliki berat badan rata-rata 52,5.Jika berat badan 4 orang siswa yang lain ditambahkan, rata-ratanya menjadi 52,7. Berapa rata-rata berat…
Amanda mengikuti 5 kali ulangan berturut dengan… amanda mengikuti 5 kali ulangan berturut dengan hasil 7,6,9,8,10.mean dan mediannya berturut turut adalah.... pakai caranya a. 8 dan 8 b. 8 dan 9 c.…
Nilai rata-rata pelajaran matematika dalam suatu… Nilai rata-rata pelajaran matematika dalam suatu kelas adalah 5. Jika ditambah nilai siswa baru yang besarnya 7 , maka rata-ratanya menjadi 5,1 . Barnyak siswa…
Pada semester 1, dinda mendapatkan nilai ulangan… pada semester 1, dinda mendapatkan nilai ulangan matematika 6,5,9,6,5,8 Nilai rata rata matematika dinda adalah A. 6,5 B. 7,0 C. 7,5 D. 8,0 Jawabannya adalah…