Panjang gelombang 25 m dan mempunyai periode 10 sekon berapa cepat rambat

Panjang gelombang 25 m dan mempunyai periode 10 sekon berapa cepat rambat

Jawaban yang benar adalah 2,5 m/s.

Cepat rambat gelombang didefinisikan sebagai kecepatan yang terkait dengan getaran yang merambat dalam medium tertentu.

Cepat rambat gelombang merupakan perbandingan antara jarak satu panjang gelombang dan periodenya. Secara matematis ditulis :
v = λ/T
dengan :
v = cepat rambat gelombang (m/s)
λ = panjang gelombang (m)
T = periode (s)

Diketahui :
λ = 25 m
T = 10 s

Ditanya :
v = …?

Pembahasan :
Cepat rambat gelombang dihitung dengan :
v = λ/T
v = 25/10
v = 2,5 m/s

Jadi cepat rambat gelombang tersebut adalah 2,5 m/s.

Baca Juga :  6/8 + 3/8 = ...