Tentukan volume bola berikut.

Tentukan volume bola berikut.

Tentukan volume bola berikut.

Jawaban: 4.186,67 cm^3

Pembahasan:
Ingat! Rumus volume bola berikut.
Volume = 4/3 x π x r^3
Keterangan:
π = 3,14 atau 22/7
r = jari-jari bola

Diketahui:
r = 10 cm, dengan menggunakan π = 3,14 volume bola tersebut adalah:
Volume = 4/3 x π x r^3
= 4/3 x 3,14 x 10^3
= 4.186,67 cm^3

Jadi, volume bola tersebut adalah 4.186,67 cm^3.

Baca Juga :  Ada seorang anak laki-laki bernama Udin. Udin sedang melangkahkan kakinya di atas lantai berpetak. Mula-mula Udin berdiri di titik O. Kemudian, Udin melangkahkan kaki ke depan sejauh empat langkah. Kemudian, ia melangkahkan kaki lagi sejauh lima langkah. Di titik berapakah Udin berdiri saat ini? Tuliskan pernyataan di atas dengan garis bilangan!