Persamaan berikut memperlihatkan penguraian timbal(Il) nitrat yang dipanaskan:
xPb(NO₃)₂ → yPbO + zNO₂ + O₂
Harga x, y, z adalah ….
Harga x, y, dan z pada reaksi adalah 2, 2, dan 4.
Persamaan reaksi merupakan pengaplikasian dari hukum kekekalan massa oleh Lavoisier yang menyatakan bahwa massa sebelum reaksi sama dengan massa sesudah reaksi. Untuk menyetarakan reaksi, hal pertama yang dilakukan adalah mendata jumlah atom pada ruas kiri dan kanan.
Jika koefisien pada reaksi dimisalkan dengan:
xPb(NO3)2 → yPbO + zNO2 + O2
dan koefisien O2 adalah 1, maka diperoleh data:
Pada ruas kiri:
Pb= x
N= 2x
O= 6x
Pada ruas kanan:
Pb= y
N= z
O= y+2z+2
Dengan demikian, maka nilai x, y, dan z dapat ditentukan dengan persamaan berikut.
Berdasarkan persamaan O diperoleh
6x= y+2z+2
y= 6x-2z-2
Substitusikan pada persamaan Pb:
x= y
x= 6x-2z-2
2z= 6x-x-2
z= (5x-2)/2
Substitusikan pada persamaan N:
2x= z
2x= (5x-2)/2
4x= 5x-2
x= 2
Jika x= 2, maka nilai z adalah:
z= (5x-2)/2
z= (5(2)-2)/2
z= 4
dan nilai y adalah:
y= 6x-2z-2
y= 6(2)-2(4)-2
y= 12-8-2
y= 2
Dengan demikian, nilai x, y, dan z pada reaksi adalah 2, 2, dan 4 dengan reaksi setaranya adalah:
2Pb(NO3)2 → 2PbO + 4NO2 + O2
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan persamaan reaksi yang belum setara… perhatikan persamaan reaksi yang belum setara mg(oh)2(aq) + hcl(aq) → mgcl2(aq) + h20 menurut hukum gas-lussac perbandingan volume pereaksi dan hasil reaksi dalam reaksi tersebut…
- Pada reaksi pembentukan karat, 4Fe+3O2→2FeO3 22,4… Pada reaksi pembentukan karat, 4Fe+3O2→2FeO3 22,4 gram besi drealcer clan dengan 10 gram gas olcsigen (O2) meng hasilkan besi (III) oksida (Fe2O3). ternyata serclah reaksi…
- Setarakan persamaan reaksi berikut ini: NaOH(aq) +… Setarakan persamaan reaksi berikut ini: NaOH(aq) + H2SO,(ag) → Na2SO4(aq) + H2O(l) Jawaban yang benar adalah 2NaOH + H2SO4 --> Na2SO4 + 2H2O. Reaksi setara…
- Al2O3 → 4Al + 3O2 (Reduksi / Oksidasi) Al2O3 → 4Al + 3O2 (Reduksi / Oksidasi) Jawabannya Reaksi reduksi Reaksi reduksi oksidasi ( reaksi redoks ) adalah reaksi dimana ada zat / unsur…
- Zat baru yang terbentuk dalam reaksi kimia disebut ... Zat baru yang terbentuk dalam reaksi kimia disebut ... a. pereaksi b. reaktan c. produk d. reaksi Jawaban yang benar adalah C Pembahasan Persamaan reaksi…
- Diketahui persamaan reaksi pembentukan urea : 2NH3… Diketahui persamaan reaksi pembentukan urea : 2NH3 (g) + CO2 (g) --> CO(NH2)2 (s) + H2O (l) jika gas ammonia tersebut diperoleh dari reaksi :…
- Diketahui persamaan kimia sebagai berikut.… Diketahui persamaan kimia sebagai berikut. pCS2(g)+qO2(g)−>rCO2(g)+sSO2(g)nilai p, q, r, dan s berturut-turut adalah .... Jawaban yang benar adalah 1, 3, 1, dan 2. Pembahasan: Persamaan…
- Larutan timbal(II) nitrat direaksikan dengan larutan… Larutan timbal(II) nitrat direaksikan dengan larutan kalium kromat menghasilkan larutan kalium nitrat yang tidak berwarna dan endapan berwarna kuning sesual persamaan berikut. Pb(NO),(aq) K,Cro (aq)…
- Tabel di bawah ini adalah data percobaan penentuan… Tabel di bawah ini adalah data percobaan penentuan laju reaksi penguraian nitrosil klorida sesuai dengan persamaan kimia: 2NOCl(g) → 2NO(g) + Cl2(g) Orde reaksi terhadap…
- Diketahui reaksi: Cl2 + NaOH → NaCl + NaClO3 + H2O… Diketahui reaksi: Cl2 + NaOH → NaCl + NaClO3 + H2O setelah setara, koefisien reaksi NaCl adalah jawabannya adalah 5 Yuk simak penjelasan ini Persamaan…
- Setarakan persamaan reaksi berikut ini: (NH4)2SO4… Setarakan persamaan reaksi berikut ini: (NH4)2SO4 (aq) + NaOH(aq) --> Na2SO4(s) + H2O(l) + NH3(g) Jawaban: (NH4)2SO4(aq) + 2NaOH(aq) → Na2SO4(s) + 2H2O(l) + 2NH3(g)…
- Pada pembakaran 5 gram magnesium di udara,… pada pembakaran 5 gram magnesium di udara, dihasilkan 8,2 gram magnesium oksida.berapa gram oksigen yang di gunakan reaksi ini Jawaban : 3,2 g Hukum kekekalan…
- (NH4)SO4 + KOH ----> K2SO4 + NH3 +H2O (NH4)SO4 + KOH ----> K2SO4 + NH3 +H2O persamaan reaksi yang setara adalah (NH₄)₂SO₄ + 2KOH → K₂SO₄ + 2NH₃ + 2H₂O. Ayo simak pembahasan…
- Setarakan persamaan reaksi di bawah ini Al2O3 + HCl… Setarakan persamaan reaksi di bawah ini Al2O3 + HCl → AlCl3 + H2O Jawaban benar adalah Al2O3 + 6HCl → 2AlCl3 + 3H2O. Pembahasan: Langkah-langkah…
- Gas Metana dibakar Sempurna dengan oksigen. CH₂ + O₂… Gas Metana dibakar Sempurna dengan oksigen. CH₂ + O₂ -> CO₂ + H₂O bila metana yang dibakar 3 liter berapa liter gas oksigen yg diperlukan,…