perhatikan persamaan reaksi yang belum setara mg(oh)2(aq) + hcl(aq) → mgcl2(aq) + h20 menurut hukum gas-lussac perbandingan volume pereaksi dan hasil reaksi dalam reaksi tersebut adalah ….
Perbandingan volume pereaksi dan hasil reaksi dalam reaksi tersebut adalah V Mg(OH)2 : V HCl : V MgCl2 : V H2O = 1 : 2 : 1 : 2.
Gay-Lusaac menyatakan bahwa pada suhu dan tekanan yang sama, perbandingan volume gas yang bereaksi dan hasil reaksi merupakan bilangan bulat yang sederhana. Perbandingan volume gas-gas yang berekasi akan setara dengan perbandingan koefisiennya.
1. Menyetarakan reaksi
Mg(OH)2(aq) + HCl(aq) -> MgCl2(aq) + H2O(l) (belum setara)
Suatu reaksi dikatakan setara jika jumlah atom-atom pada pereaksi sama dengan jumlah atom-atom pada produk.
Mg(OH)2(aq) + 2HCl(aq) -> MgCl2(aq) + 2H2O(l) (sudah setara)
2. Menentukan perbandingan volume
perbandingan volume = perbandingan koefisien
Mg(OH)2(aq) + 2HCl(aq) -> MgCl2(aq) + 2H2O(l)
V Mg(OH)2 : V HCl : V MgCl2 : V H2O
1 : 2 : 1 : 2
Dengan demikian, perbandingan volume pereaksi dan hasil reaksi dalam reaksi tersebut adalah V Mg(OH)2 : V HCl : V MgCl2 : V H2O = 1 : 2 : 1 : 2.
Rekomendasi lainnya :
- Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida… Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida menurut reaksi: CaCO3(s) + HCl(aq) → CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) (belum setara) Berapa liter gas CO2…
- Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida… Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida menurut reaksi: CaCO3(s) + HCl(aq) → CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) (belum setara) Berapa liter gas CO2…
- Diketahui reaksi tersebut, setelah disetarakan,… Diketahui reaksi tersebut, setelah disetarakan, nilai koefisien reaksi a,b,c, dan d secara berurutan adalah... a K₂Cr₂O7(aq) + 14HCl(aq) →2KCl(aq) + b CrCl3(aq) + c C12(aq)…
- Berapa mL volume gas hidrogen yang terbentuk jika… Berapa mL volume gas hidrogen yang terbentuk jika direaksikan 2 mL Ca dan larutan HCl membentuk CaCl2 dan gas H2 sesuai reaksi berikut : Ca…
- Logam aluminium bereaksi dengan larutan H2SO4… logam aluminium bereaksi dengan larutan H2SO4 menghasilkan 6,72 liter gas hidrogen pada keadaan standar menurut persamaan reaksi : Al(s) + H2SO4 (aq) → Al2(SO4)3 (aq)…
- Batu kapur sebanyak 27 gram dicampur dengan asam… Batu kapur sebanyak 27 gram dicampur dengan asam klorida (HCl) 7,3 L (STP), sesuai persamaan reaksi tersebut, Volume gas yang dihasilkan jika diukur dalam keadaan…
- 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai… 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai dengan reaksi 2C2H6 + 7O2 => 4CO2 + 6H2O Volume gas CO2 yang terbentuk diukur…
- Gas CO2 yang terbentuk pada reaksi 200,2 g CaCO3… Gas CO2 yang terbentuk pada reaksi 200,2 g CaCO3 dengan HCl pada temperatur kamar 25°C dan tekanan 1atm, akan mempunyai volume (dalam liter) sebanyak ...…
- 2SO2(g)+O2(g)→2SO3(g) Jika 20 liter gas SO2 dan 15… perhatikan reaksi berikut: 2SO2(g)+O2(g)→2SO3(g) Jika 20 liter gas SO2 dan 15 liter gas O2dicampurkan, maka setelah reaksi dihasilkan .... jawaban yang benar dari pertanyaan diatas…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! d.… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! d. Logam kalium dengan air membentuk kalium hidroksida dan gas hidrogen persamaan reaksi logam kalium dengan air membentuk kalium…
- Diketahui reaksi: Cl2 + NaOH → NaCl + NaClO3 + H2O… Diketahui reaksi: Cl2 + NaOH → NaCl + NaClO3 + H2O setelah setara, koefisien reaksi NaCl adalah jawabannya adalah 5 Yuk simak penjelasan ini Persamaan…
- Dalam 3,8 gram MgCl2 (Ar Mg=24; Cl=35,5) mengandung… Dalam 3,8 gram MgCl2 (Ar Mg=24; Cl=35,5) mengandung ion Cl- sebanyak... a. 4,816 × 10²¹ b. 4,816 × 10²² c. 4,816 × 10²³ d. 2,408…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! i.… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! i. Karbon dioksida dan kalium hidroksida membentuk kalium karbonat dan air persamaan reaksi karbon dioksida dan kalium hidroksida membentuk…
- Sebanyak 12 L campuran gas metana (CH4) dan gas… Sebanyak 12 L campuran gas metana (CH4) dan gas etana (C2H4) dibakar sempurna dan menghasilkan 19 L gas CO2, maka : a. tulis reaksi pembakaran…
- Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! j.… Tuliskan persamaan reaksi antara zat-zat berikut! j. Amonium sulfat dan natrium hidroksida membentuk natrium sulfat, amonia, dan air persamaan reaksi amonium sulfat dan natrium hidroksida…