Breaking News

Organ utama sistem pernapasan manusia

organ utama sistem pernapasan manusia

Jawabannya adalah paru-paru.

Berikut ini penjelasannya.

Sistem pernapasan pada manusia adalah sekumpulan organ yang terlibat dalam proses pertukaran gas oksigen dan karbon dioksida dalam darah. Seseorang dapat dikatakan memiliki laju pernapasan normal apabila ia bisa bernapas sebanyak 12–20 kali per menit dan berlangsung secara berkesinambungan.
Paru-paru adalah organ yang berjumlah sepasang, dan terletak di dalam tulang rusuk. Fungsi utama paru-paru dalam sistem pernapasan adalah untuk menampung udara kaya oksigen, dan mengalirkannya ke pembuluh darah, untuk disebarkan ke seluruh tubuh.

Dengan demkian organ utama sistem pernapasan manusia adalah paru-paru.

Baca Juga :  Seseorang yang sedang mengendarai sepeda mampy menempuh Jarak 5 meter dalam waktu 2.5 Sekon. Informasi tersebut, kecepatan anak Berdasarkan bersepeda adalah m/s