Pak Amin adalah seorang kakek yang sudah sepuh dan tidak bisa membaca dengan jelas, ketika petugas sensus datang ke rumah pak amin ,petugas sensus mengajukan pertanyaan dan mencatat jawaban Pak Amin. Metode yang digunakan dalam sensus tersebut adalah…
Jawabannya adalah metode canvasser.
Berikut adalah penjelasannya.
Sensus adalah pencatatan penduduk yang dilakukan oleh pemerintah dalam jangka waktu tertentu. Sensus penduduk dilakukan dengan menggunakan dua metode yaitu metode householder dan metode canvasser. Metode householder yaitu pendataan penduduk yang dilakukan dengan cara meminta penduduk mengisi daftar pertanyaan sensus sendiri, sedangkan metode canvasser yaitu pendataan penduduk yang dilakukan oleh petugas sensus. Contohnya, petugas sensus mengajukan pertanyaan dan mencatat jawaban Pak Amin.
Jadi, metode yang digunakan dalam sensus tersebut adalah metode canvasser.
Rekomendasi lainnya :
- Usaha yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi laju… Usaha yang dilakukan pemerintah untuk mengatasi laju pertumbuhan penduduk dengan .... A. program posyandu B. program KB C. program jumsih D. program imunisasi Jawaban yang…
- Selesaikan sistem persamaan berikut, x+2y=8 dan… Selesaikan sistem persamaan berikut, x+2y=8 dan 2x−y=6, dengan metode substitusi! Jawaban : x = 6 dan y = 1 Salah satu cara untuk menyelesaikan persamaan…
- Selesaikan dengan metode campuran untuk menentukan… Selesaikan dengan metode campuran untuk menentukan HP (Himpunan Penyelesaian) dari sistem persamaan linear dua variabel berikut. x+y=6 dan 2x−y=0 Jawaban dari pertanyaan di atas adalah…
- Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami… Perkampungan penduduk di bantaran sungai mengalami pencemaran baik dari aktifitas rumah tangga maupun pabrik yang ada dekat sungai. Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk…
- Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah… Tuliskan usaha-usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mengatasi atau mencegah meningkatnya populasi manusia! Beberapa usaha yang dilakukan oleh pemerintah untuk mencegah meningkatnya populasi akan dijelaskan…
- Proses penyaluran energi listrik yang benar… Proses penyaluran energi listrik yang benar adalah... A. Setelah trafo step down langsung ke rumah penduduk B. Setelah melalui trafo penurunan daya distribusi lalu ke…
- Tentukan himpunan Penyelesaian dari Sistem Persamaan… Tentukan himpunan Penyelesaian dari Sistem Persamaan Linear Dua Variabel berikut menggunakan metode Substitusi. 5x−3y=1 3x+2y=−7 jawaban untuk soal ini adalah (-1,-2) Soal tersebut merupakan materi…
- Di negara-negara maju seperti Jepang, Jerman, Itali,… Di negara-negara maju seperti Jepang, Jerman, Itali, Amerika, Rusia, Belanda, Inggris dan termasuk negara Australia dalam melaksanakan sensus penduduk metode yang tepat adalah menggunakan ....…
- Salah satu metode pelaksanaan sensus ialah… Salah satu metode pelaksanaan sensus ialah pertanyakan sensus diisi oleh petugas sesuai jawaban penduduk. Metode tersebut dinamakan .... a. house holder b. canvaser c. de…
- Sebagai petugas sensus Pak Ris sedang melakukan… Sebagai petugas sensus Pak Ris sedang melakukan pendataan penduduk setempat dengan melakukan wawancara terhadap penduduk setempat. Jenis dan metode sensus yang digunakan adalah .... Jawaban…
- Judul yang tepat untuk teks prosedur berdasarkan… Cermati langkah-langkah berikut! (1) Berkunjung ke Perpustakaan dan mengisi daftar hadir pengunjung. (2) Melihat daftar buku untuk memilih buku yang diperlukan. (3) Mengambil buku yang…
- Upaya pelestarian tanah menggunakan metode vegetatif… Upaya pelestarian tanah menggunakan metode vegetatif agar unsur hara tidak cepat hilang dapat dilakukan melalui... Jawabannya adalah pergiliran tanaman (crop rotation). Berikut adalah penjelasannya. Metode…
- Tentukan nilai tiap limit fungsi berikut. lim(x→−2)… Tentukan nilai tiap limit fungsi berikut. lim(x→−2) (x² + 4x + 4)/(x² − 3x − 10) Jawaban yang benar adalah 0 Konsep => Langkah awal…
- Apa saja jenis-jenis penelitian menurut metode yang… apa saja jenis-jenis penelitian menurut metode yang digunakan? berikan contohnya juga! Jawabannya adalah metode kualitatif dan kuantitatif Yuk simak penjelasan berikut ini... Metode penelitian ialah…
- Berdasarkan tabel tersebut, hitung besarnya indek… Di bawah terdapat table harga barang : Nama barang Harga Kuantitas A B C Th 2020(po) A Rp. 200 B Rp. 300 C Rp. 600…