perbandingan harga kecap dan harga minyak goreng adalah 7:13. sementara itu perbandingan harga kecap dengan harga saus sambal adalah Rp. 2.000,00. jumlah harga kecap dan harga minyak goreng adalah….
a.Rp16.000,00
b.Rp26.000,00
c.Rp30.000,00
d.Rp40.000,00
Jawaban: D
ASUMSIKAN SOAL MENJADI “… Sementara itu perbandingan harga kecap dan harga saus sambal adalah 7 : 6. Selisih harga kecap dengan harga saus sambal Rp2.000.00…”
Rumus Perbandingan:
Data yang ditanya
= Perbandingan data ditanya/Perbandingan data diketahui × Data yang diketahui
Diketahui:
harga Kecap : Minyak = 7 : 13
harga Kecap : Saos = 7 : 6
Selisih harga kecap harga saos = Rp2.000,00
*Menentukan harga Kecap dengan perbandingan ke-2
harga Kecap
= perbandingan kecap/selisih perbandingan Kecap dan Saos × selisih harga Kecap dan Saos
= 7/(7-6) × 2.000
= 7/1 × 2.000
= 14.000
*Menentukan harga Minyak dengan perbandingan ke-1
harga Minyak
= perbandingan Minyak/perbandingan Kecap × harga Kecap
= 13/7 × 14.000
= 26.000
*Jumlah harga Kecap dan Minyak
= 14.000 + 26.000
= 40.000
Jadi, jumlah harga kecap dan minyak goreng adalah Rp40.000,00.
Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah D.
Rekomendasi lainnya :
- Harga minyak goreng 3 kg adalah Rp15.000, jika ibu… Harga minyak goreng 3 kg adalah Rp15.000, jika ibu membeli 5 kg minyak goreng berapa harganya? Jawaban yang benar adalah Rp25.000,00. Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian…
- Kecap pancen nyaeta? Kecap pancen nyaeta? A. kecap anu ngandung pancen marengan kecap lain B. kecap anu ngandung Harti babandingan C. kecap anu ngandung ka bahasaan D. kecap…
- Ketika harga barang X rp 200 jumlah barang Y yang… Ketika harga barang X rp 200 jumlah barang Y yang dibeli 10 juta unit. Ketika harga berubah menjadi 300,jumlah barang Y yang dibeli 20 juta…
- Harga 3 celana dan 2 kemeja adalah Rp. 300.000,-… 20.Harga 3 celana dan 2 kemeja adalah Rp. 300.000,- sedangkan 1 celana dan 4 kemeja harus dibayar Rp. 400.000,- Harga sebuah celana adalah.... A. Rp.…
- Harga awal satu setel baju tidur adalah Rp78.000… Harga awal satu setel baju tidur adalah Rp78.000 ,harga satu setel baju itu setelah dipotong diskon 25% adalah ... Jawaban yang benar adalah Rp58.500,00. Perhatikan…
- Harga 3 lusin piring adalah Rp 81.000,00, maka harga… Harga 3 lusin piring adalah Rp 81.000,00, maka harga 4 buah piring tersebut adalah... Jawaban : Rp9.000,00 Ingat! Perbandingan senilai adalah perbandingan dua besaran yang…
- Seorang pedagang buah 70 kg kelengkeng dengan harga… Seorang pedagang buah 70 kg kelengkeng dengan harga seluruhnya Rp1.750.000,00. Jika kelengkeng tersebut dijual dengan harga Rp27.000 tiap kg, besar persentase keuntungannya adalah ... jawaban…
- Harga penjualan 6 kg gula pasir dengan laba 10%… Harga penjualan 6 kg gula pasir dengan laba 10% adalah Rp 26.400,00. Harga pembelian gula pasir perkilogram adalah Jawaban : Rp4.000,00. Ingat! harga beli =…
- Sebuah mobil BMW di kenakan pajak PPN BM sebesar 80… Sebuah mobil BMW di kenakan pajak PPN BM sebesar 80 % sebelum OTR (On The Road ). harga tertera Rp 500.000.000 dari data tersebut hitung…
- Harga beli suatu barang RP 512.000,00 dan harga… harga beli suatu barang RP 512.000,00 dan harga penjualannya RP 588.000,00 persentase untungnya...... a 15% b 16% c 17% d 18% Jawaban yang benar adalah…
- Seorang pedagang membeli 2 lusin buku dengan harga… seorang pedagang membeli 2 lusin buku dengan harga Rp54.000 dan dijual kembali dengan harga rp2.500,00bsetiap buku, tentukan: a. harga penjualan 2 lusin buku b. persentase…
- Pak Darwin membeli sepeda motor dengan harga… Pak Darwin membeli sepeda motor dengan harga Rp14.500.000. Karena ada keperluan mendadak, sepeda motor tersebut dijual dan mengalami kerugian sebesar 15%. Berapakah harga penjualan sepeda…
- Bu citra membeli tas dengan harga Rp240.000, 00 di… Bu citra membeli tas dengan harga Rp240.000, 00 di sebuah toko fashion. Toko tersebut memberikan potongan harga 20% jumlah uang yang harus di bayar bu…
- Mengapa botol kemasan kecap,sirup,minyak… Mengapa botol kemasan kecap,sirup,minyak goreng,tidak pernah diisi penuh? agar botol tidak pecah dan tidak mengalami kesulitan saat pengemasan di pabrik. karena air mempunyai sifat jika…
- Tafsiran harga barang oleh perorangan terhadap… Tafsiran harga barang oleh perorangan terhadap barang yang akan dibeli adalah... Jawabannya adalah Harga subjektif Berikut ini pembahasannya ya! Harga subjektif adalah suatu harga yang…