PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari Belanda dan Tiongkok untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, sekaligus mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung dan pengembangan pelabuhan hub internasional dan kawasan industri Kuala Tanjung. Kerjasama ini dilakukan dalam penandatanganan Head of Agreement (HOA) dari pihak-pihak yang bekerja sama. Ilustrasi ini menggambarkan interaksi asosiatif yang disebut ….

Perhatikan kutipan artikel berikut!
PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari Belanda dan Tiongkok untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, sekaligus mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung dan pengembangan pelabuhan hub internasional dan kawasan industri Kuala Tanjung. Kerjasama ini dilakukan dalam penandatanganan Head of Agreement (HOA) dari pihak-pihak yang bekerja sama. Ilustrasi ini menggambarkan interaksi asosiatif yang disebut ….

Jawabannya adalah joint venture.

Yuk, simak penjelasan berikut!

Kerja sama merupakan salah satu bentuk interaksi asosiatif. Kerja sama adalah usaha bersama yang dilakukan oleh dua pihak untuk mencapai tujuan bersama. Salah satu bentuk kerja sama adalah joint venture. Joint venture merupakan kerja sama antara dua perusahaan untuk mengerjakan suatu proyek tertentu.

Ilustrasi pada soal menggambarkan interaksi asosiatif berupa joint venture. Karena, PT. Pelabuhan Indonesia bekerja sama dengan investor dari Belanda dan Tiongkok dalam suatu proyek yang bertujuan untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung, serta pengembangan pelabuhan hubungan internasional dan kawasan industri Kuala Tanjung.

Baca Juga :  Kata meraba pada kalimat 3 memiliki makna asosiatif dengan kata ….