Perhatikan kutipan artikel berikut!
PT. Pelabuhan Indonesia menggandeng investor dari Belanda dan Tiongkok untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, sekaligus mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung dan pengembangan pelabuhan hub internasional dan kawasan industri Kuala Tanjung. Kerjasama ini dilakukan dalam penandatanganan Head of Agreement (HOA) dari pihak-pihak yang bekerja sama. Ilustrasi ini menggambarkan interaksi asosiatif yang disebut ….
Jawabannya adalah joint venture.
Yuk, simak penjelasan berikut!
Kerja sama merupakan salah satu bentuk interaksi asosiatif. Kerja sama adalah usaha bersama yang dilakukan oleh dua pihak untuk mencapai tujuan bersama. Salah satu bentuk kerja sama adalah joint venture. Joint venture merupakan kerja sama antara dua perusahaan untuk mengerjakan suatu proyek tertentu.
Ilustrasi pada soal menggambarkan interaksi asosiatif berupa joint venture. Karena, PT. Pelabuhan Indonesia bekerja sama dengan investor dari Belanda dan Tiongkok dalam suatu proyek yang bertujuan untuk menggarap fase Pelabuhan Kuala Tanjung, mengoptimalkan terminal multipurpose kuala tanjung, serta pengembangan pelabuhan hubungan internasional dan kawasan industri Kuala Tanjung.
Rekomendasi lainnya :
- Dari puncak tebing yang tingginya 150 m, seorang… Dari puncak tebing yang tingginya 150 m, seorang pendaki melihat pelabuhan dengan sudut depresi 30°. Tentukan jarak antara pelabuhan dan tebing! jawaban yang benar adalah…
- Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama… Menteri perdagangan RI, enggartiasto lukita bersama menteri ekonomi asean lainnya menghadiri pembukaan pertemuan menteri ekonomi asean ke-49 di hotel marriot, kota pasay, filipina, kamis (7/9).…
- Jelaskan apa tahapan kerjasama dalam proses integrasi jelaskan apa tahapan kerjasama dalam proses integrasi Jawaban yang benar adalah tahap tiap individu saling menyesuaikan diri, dalam kerja sama tiap individu berusaha saling mengerti,…
- Berikut ini yang termasuk kelompok produksi ekonomi… berikut ini yang termasuk kelompok produksi ekonomi lautan yang benar adalah.... a. ikan bandeng, garam, udang, mutiara dan batu koral b. ikan bandeng, pasir laut,…
- Kalimat 6 dan 7 dalam bacaan di atas mengandung hubungan …. (1) Kerja sama adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. (2) Kerja sama dilakukan saat manusia berinteraksi dengan sesamanya.…
- Melaksanakan tugas piket di kelas merupakan wujud… melaksanakan tugas piket di kelas merupakan wujud pelaksanaan gotong royong dilingkungan.... Jawaban: sekolah. Cermati penjelasan berikut ya! Gotong royong merupakan istilah untuk bekerja bersama untuk…
- Sebuah kapal berlayar menuju arah Barat dari… 26. Sebuah kapal berlayar menuju arah Barat dari pelabuhan A ke pelabuhan B yang berjarak 2400 Km, selanjutnya berlayar ke arah Utara menuju pelabuhan C…
- Kebijakan untuk mengatasi penyelundupan… Perhatikan beberapa upaya berikut! 1) Meningkatkan pengamanan jalur distribusi barang 2) Memasyarakatkan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila 3) Memperketat pengawasan impor di pelabuhan laut dan udara…
- Bentuk kerja sama Indonesia dengan negara singapura Bentuk kerja sama Indonesia dengan negara singapura Bentuk kerjasama antara Indonesia dan Singapura di bidang IPTEK adalah kerjasama ekonomi digital yang diwujudkan dengan pembangunan Nongsa…
- Kerjasama internasional memberi dampak positif bagi… kerjasama internasional memberi dampak positif bagi indonesia. berikut ini yang merupakan dampak positif kerjasama internasional di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi bagi indonesia adalah ……
- Toko tanjung menjual televisi sebanyak 15 buah… toko tanjung menjual televisi sebanyak 15 buah dengan harga satuannya Rp 2.300.000,00.Pajak yang harus ditanggung sebesar 10% . Besar pajak pertambahan Nilai (PPN) adalah Besar…
- Tadarus itu apa tadarus itu apa Jawabannya adalah membaca Al-Qur'an bersama-sama. Simak pembahasan berikut. Tadarus adalah membaca Al-Qur'an bersama-sama. Ada yang membaca dan ada yang menyimak secara bergantian.…
- Para pedagang dari arab datang ke nusantara tidak… para pedagang dari arab datang ke nusantara tidak hanya bertransaksi dengan pedagang pribumi, tetapi juga dengan pedagang hindu dan cina yang juga berdagang di indonesia.…
- Apa penyebabnya kata study berubah menjadi studied Apa penyebabnya kata study berubah menjadi studied Jawaban yang benar adalah "karena studied merupakan Verb 2 sekaligus Verb 3 dari kata "study"". Soal menanyakan penyebab…
- Pembangunan pelabuhan memerlukan data parameter… pembangunan pelabuhan memerlukan data parameter fisik laut yang diperoleh melalui citra penginderaan jauh parameter fisik laut yang digunakan adalah Jawaban benar mengenai data parameter fisik…