Apa perbedaan dan persamaan thailand dan brunei darussalam

Apa perbedaan dan persamaan thailand dan brunei darussalam

Berikut adalah beberapa di antaranya.
Persamaan
1. Keduanya merupakan negara anggota ASEAN
2. Kedua negara terletak di Asia Tenggara.
3. Kedua negara berbatasan dengan Malaysia.

Perbedaan
1. Brunei Darussalam pernah dijajah oleh Inggris, sementara Thailand tidak pernah secara resmi dijajah negara manapun.
2. Masyarakat Brunei Darussalam mayoritas memeluk agama Islam, sementara mayoritas penduduk Thailand memeluk agama Budha.
3. Secara politik, Raja adalah kepala negara Thailand. Sementara Brunei dipimpin oleh seorang Sultan

Semoga terbantu ya (≡^∇^≡)

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  5. Seorang pedagang beras menyimpan berasnya dalam dua gudang. Gudang pertama menampung 13,5 ton beras, sedangkan gudang kedua menampung 16 1/2 ton beras. Seluruh beras dari kedua gudang itu akan dibawa ke pasar menggunakan sebuah truk. Dalam sekali angkut, truk itu dapat membawa 7 1/2 ton beras. Berapa kali truk tersebut harus mengangkut agar beras dalam kedua gudang terangkut semua.