Reaksi ionisasi adalah reaksi penguraian suatu senyawa menjadi ion-ion penyusunnya. Dalam larutan elektrolit, ion-ion tersebut bergerak bebas sehingga mampu menghantarkan arus listrik. Reaksi ionisasi berikut yang benar adalah …
a. HNO3(aq) → H^+(aq) + NO3^-(aq)
b. CH3COOH(aq) → CH3COO^-(aq) + 3H^+(aq)
c. Al2(SO4)3(aq) → Al^2+(aq) + 3SO4^2-
d. KNO3(aq) → K^+(aq) + 3NO(aq)
e. HCl(aq) → H^+(aq) + Cl2(g)
Jawaban: a. HNO3 → H+ + NO3^-
Reaksi ionisasi merupakan reaksi penguraian suatu senyawa elektrolit menjadi ion-ion penyusunnya atau reaksi pelepasan/penerimaan elektron oleh suatu atom/molekul untuk menghasilkan ion (ion negatif/ion positif).
Asam HNO3 akan terurai menjadi ion H+ dan ion nitrat saat larut dalam air.
HNO3 → H+ + NO3^-
Jadi, reaksi ionisasi yang benar adalah HNO3 → H+ + NO3^-.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Larutan timbal(II) nitrat direaksikan dengan larutan… Larutan timbal(II) nitrat direaksikan dengan larutan kalium kromat menghasilkan larutan kalium nitrat yang tidak berwarna dan endapan berwarna kuning sesual persamaan berikut. Pb(NO),(aq) K,Cro (aq)…
- Perhatikan pernyataan berikut1. derajat ionisasi… Perhatikan pernyataan berikut1. derajat ionisasi mendekati 1(α=1)2.dalam larutan terionisasi sebagian3. dalam larutan terinosisai sempurna4. jumlah ion dalam larutan sedikitdari pernyataan diatas manakah yang termasuk sifat…
- Senyawa MgCl2 jika terlarut dalam air dapat… senyawa MgCl2 jika terlarut dalam air dapat menghasilkan larutan elektrolit karena memiliki jenis ikatan... (a) ion (b) kovalen polar (c) kovalen nonpolar (d) koordinasi (e)…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 1. NaOH Jawaban: NaOH(aq) ➞ Na⁺(aq) + OH⁻(aq) Reaksi ionisasi adalah reaksi penguraian suatu senyawa menjadi ion-ion penyusunnya. NaOH…
- Perhatikan tabel persamaan kimia untuk reaksi… Perhatikan tabel persamaan kimia untuk reaksi hidrolisis garam berikut ini! Pasangan data yang tepat untuk garam yang terhidrolisis adalah (A) 1 dan 2 (B) 1…
- Tulislah sifat asam,basa ,netral dari garam Na3Po4 Tulislah sifat asam,basa ,netral dari garam Na3Po4 Jawaban: basa Hidrolisis garam adalah penguraian garam menjadi ion-ion penyusunnya yang terjadi di dalam air. Hidrolisis garam dibagi…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 13. Na2S2O3 reaksi ionisasi senyawa tersebut adalah Na2S2O3 → 2Na^+ + S2O3^2-. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 14. KI reaksi ionisasi senyawa tersebut adalah KI → K^+ + I^-. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 2. Fe2(SO4)3 Jawaban: Fe₂(SO₄)₃(aq) ➞ 2Fe³⁺(aq) + SO₄²⁻(aq) Reaksi ionisasi adalah reaksi penguraian suatu senyawa menjadi ion-ion penyusunnya. garam…
- Suatu campuran garam terbentuk dari 40ml larutan… suatu campuran garam terbentuk dari 40ml larutan NH4OH 0,15 M dan 20 mL larutan HCl 0,3 M. Jika kb NH4OH adalah 10^-5 tuliskanlah persamaan reaksi…
- Sebanyak 1 mol padatan perak bereaksi dengan 1/2 mol… Sebanyak 1 mol padatan perak bereaksi dengan 1/2 mol gas klorin membentuk 1 mol perak klorida. Pada reaksi ini terjadi perpindahan kalor dari sistem ke…
- Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 )… Perhatikan pernyataan - pernyataan berikut ( 1 ) Titrasi menggunakan reaksi pengendapan ( 2 ) Titrasi bertujuan menentukan konsentrasi larutan ( 3 ) Titrasi didasarkan…
- Tulislah sifat asam ,basa ,netral dari garam berikut AgNo3 tulislah sifat asam ,basa ,netral dari garam berikut AgNo3 Jawaban: asam Hidrolisis garam adalah penguraian garam menjadi ion-ion penyusunnya yang terjadi di dalam air. Hidrolisis…
- Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa… Tuliskan reaksi ionisasi dari senyawa-senyawa berikut: 10. (CH3COO)2Ba reaksi ionisasi senyawa tersebut adalah (CH3COO)2Ba → Ba^2+ + 2CH3COO^-. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa…
- Pasangan larutan di bawah ini termasuk larutan non… Pasangan larutan di bawah ini termasuk larutan non elektrolit, kecuali... a. Gula dan urea b. Asam cuka dan garam c. Alkohol dan amoniak d. Amoniak…