Pada katrol ganda di perlukan gaya sebesar 25 N untuk mengangkat benda yang bermassa 10 kg (g-10 m/s^2). Berapakah keuntungan mekanisnya ?
Jawaban yang benar adalah 4
Katrol ganda atau sistem katrol adalah rangkaian katrol yang terdiri dari katrol tetap dan katrol bergerak.
Rumus keuntungan mekanik:
F = w/K
w = m.g
Keterangan:
F = Gaya (N)
w = berat (N)
K= keuntungan mekanik
m = massa (kg)
g = percepatan gravitasi (m/s²)
Diketahui:
F = 25 N
m = 10 kg
g = 10 m/s²
Ditanya:
K =….?
Pembahasan:
w = m.g
w = 10.10
w = 100 N
F = w/K
K = w/F
K = 100/25
K = 4
Jadi, keuntungan mekanisnya adalah 4
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan gambar berikut! Jika massa beban 40 kg… Perhatikan gambar berikut! Jika massa beban 40 kg dan percepatan gravitasi 10 m/s2, tentukan besar gaya kuasa! Jawaban yang benar adalah 100 N. Tuas adalah…
- Drum bermassa 200 kg dinaikkan ke truk dengan bidang… Drum bermassa 200 kg dinaikkan ke truk dengan bidang miring yang panjangnya 5 m tinggi bidang miring dengan tanah 1,2 m percepatan gravitasi 10 m/s.Hitung…
- Perhatikan gambar berikut! Dari gambar tuas di atas,… Perhatikan gambar berikut! Dari gambar tuas di atas, hitunglah besar gaya kuasa dan keuntungan mekanisnya! Jawaban yang benar adalah gaya kuasa = 90 N dan…
- Perhatikan gambar Jika permukaan bidang dianggap… Perhatikan gambar Jika permukaan bidang dianggap licin, Ma = 2kg dan Mb = 4kg, tentukan arah gerak sistem katrol (gambar) Untuk soal ini jawaban yang…
- Benda bermassa 8 kg di atas lantai licin didorong… Benda bermassa 8 kg di atas lantai licin didorong dengan gaya 4 N. Hitunglah usaha yang dilakukan gaya itu setelah 4 sekon! Jawaban yang tepat…
- Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar… Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar berikut. Abaikan massa tali dan katrol tegangan tali setelah benda dilepas sebelum benda membentur tanah adalah ….…
- Sebuah benda massanya 40 kg diangkut dengan troly,… sebuah benda massanya 40 kg diangkut dengan troly, bergerak dengan percepatan sebesar 4 m/s². jika massa benda tersebut ditambah maka percepatan troly tersebut menjadi 2…
- Benda a dan benda c terpisah sejauh 1 meter.… benda a dan benda c terpisah sejauh 1 meter. diketahui benda a bermassa 1 kg dan benda c bermassa 4 kg. tentukan posisi benda b…
- Percepatan gravitasi suatu planet sama dengan… Percepatan gravitasi suatu planet sama dengan percepatan gravitasi bumi. Adapun massa planit tersebut 64 kali massa bumi, apabila jari-jari bumi sebesar R maka jari-jari planit…
- Benda berada dipermukaan bumi mengalami percepatan… Benda berada dipermukaan bumi mengalami percepatan gravitasi 9,8 m.s-2 . Jika jari-jari bumi 8.400 km dan benda terletak pada ketinggian 6.800 km diatas permukaan bumi,…
- Massa benda A dan B berturut-turut 8 kg dan 12 kg.… Perhatikan gambar berikut! Massa benda A dan B berturut-turut 8 kg dan 12 kg. Jika massa katrol dan tali diabaikan, maka besar tegangan tali yang…
- Cahya menimbang batu dengan neraca pegas. Saat di… Cahya menimbang batu dengan neraca pegas. Saat di udara hasil pengukurannya 50 g setelah tercelup di air skala yang terbaca pada neraca pegas adalah 40…
- Apa yang di maksud gaya apa yang di maksud gaya Jawabannya yaitu dorongan atau tarikan yang menyebabkan benda bergerak. Gaya itu dapat menyebabkan benda bergerak, benda diam, dan merubah bentuk…
- Pengaruh gaya gravitasi bumi semakin kuat terhadap… Pengaruh gaya gravitasi bumi semakin kuat terhadap suatu benda apabila .... Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah massa benda semakin besar Gaya gravitasi bumi…
- Pada suatu pagi, pak gatot mengangkut buah semangka… Pada suatu pagi, pak gatot mengangkut buah semangka dari kebun menggunakan gerobak. Alif yang melihat pak gatot kesulitan segera datang pembantunya. Massa total gerobak dan…