Perhatikan bentang alam kota-kota besar di Indonesia seperti Jakarta, Surabaya, Semarang, dan Makassar. Kota-kota tersebut terletak pada bentang alam dataran dan dekat dengan bentang alam pesisir. Bagaimanakah analisismu mengenai pola persebaran kota-kota di Indonesia tersebut?
Jawaban yang benar adalah topografi yang homogen merupakan salah satu syarat suatu daerah menjadi pusat pertumbuhan.
Kota-kota besar di Indonesia seperti Jakarta, Surabaya, Semarang, dan Makassar umumnya terletak pada bentang alam berupa dataran rendah dan dekat dengan pesisir. Hal ini berkaitan dengan syarat suatu wilayah menjadi daerah pusat pertumbuhan, yaitu memiliki topografi wilayah yang homogen atau sama. Umumnya wilayah yang dapat berkembang menjadi pusat pertumbuhan memiliki bentuk topografi yang berupa dataran rendah dan pesisir. Hal ini akan mendorong mudahnya perkembangan jalur transportasi di wilayah tersebut sehingga mobilitas penduduknya akan semakin mudah.
Maka, dapat disimpulkan bahwa kota-kota besar berada di bentang alam berupa dataran rendah dan pesisir karena memiliki topografi yang homogen.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Umumnya orang yang tinggal di tengah dataran atau… Umumnya orang yang tinggal di tengah dataran atau gunung suka berlibur ke pesisir pantai bahkan ke lautan. Nelayan yang tinggal di pinggiran pantai bahkan di…
- Buatlah mind mapping tentang keindahan alam Indonesia Buatlah mind mapping tentang keindahan alam Indonesia Jawaban: Keindahan alam Indonesia merupakan daya tarik yang mampu memikat wisatawan domestik dan mancanegara. Sebagai negara kepulauan, Indonesia…
- Manfaat sistem informasi geografis (SIG) di bidang… Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut ini! 1) merencanakan permukiman penduduk 2) menganalisis daerah rawan bencana 3) menginventarisasi, manajemen, dan kesesuaian lahan 4) menganalisis daerah persebaran tambang 5)…
- Selama masa penjajahan belanda, penderitaan rakyat… selama masa penjajahan belanda, penderitaan rakyat indonesia terjadi dalam berbagai segi kehidupan. jelaskan kondisi bangsa indonesia pada saat penjajahan belanda! Kondisi bangsa Indonesia pada saat…
- Indonesia memiliki tantangan sebaran penduduk yang… Indonesia memiliki tantangan sebaran penduduk yang berpusat di Pulau Jawa. Kondisi ini tentu berpengaruh terhadap kemajuan bangsa Indonesia. Berikan pendapatmu dan solusi atas permasalahan tersebut!…
- Berikan contoh bentuk perjuangan mempertahankan NKRI… berikan contoh bentuk perjuangan mempertahankan NKRI melalui jalur perjuangan fisik Jawaban untuk jawaban tersebut adalah insiden bendera di Surabaya, pertempuran lima hari Semarang, dan pertempuran…
- Termasuk sda apakah kelapa sawit termasuk sda apakah kelapa sawit Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sumber daya alam yang dapat diperbaharui. Sumber daya alam adalah kekayaan alam yang terdapat di…
- Kerajaan Sriwijaya terletak di kerajaan Sriwijaya terletak di Jawaban: Palembang, Sumatera Selatan Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Kerajaan Sriwijaya dikenal sebagai kerajaan nasional pertama di Indonesia,…
- Gambar di bawah ini merupakan tipe gunung api .... Gambar di bawah ini merupakan tipe gunung api .... a. maar b. perisai c. strato d. pelee e. vulkano Jawabannya adalah C. Berikut adalah penjelasannya.…
- fenomena yang dihasilkan oleh karstifikasi yaitu fenomena 1) stalaktit 2) dolina 3) meander 4) tombolo 5) uvala fenomena yang dihasilkan oleh karstifikasi yaitu Jawaban yang benar adalah 1, 2, dan 5.…
- Setiap daerah memiliki karakteristik daerah nya… Setiap daerah memiliki karakteristik daerah nya masing-masing. Karakteristik berdasarkan kenampakan alam yang dimiliki setiap daerah, mempengaruhi mata pencaharian penduduk daerah tersebut. Mata pencaharian mayoritas penduduk…
- Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung,… Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung, memiliki peranan besar dalam hal peristiwa 10 November 1945 dalam hal.... a. Mengusir Sekutu dari Surabaya b. Memperjuangkan…
- Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata… Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata mengakibatkan beragamnya Jawabannya perbedaan potensi dan keunggulan ekonomi masing-masing daerah. Pembahasan: Setiap daerah memiliki iklim, kondisi tanah, cuaca,…
- Indonesia kaya akan barang tambang, tetapi pada… Indonesia kaya akan barang tambang, tetapi pada kenyataannya masih banyak rakyat yang miskin. Hal ini disebabkan oleh… Kualitas sumber daya manusia yang masih rendah. Berikut…
- Tanah longsor menjadi satu di antara bencana alam… Tanah longsor menjadi satu di antara bencana alam yang sering terjadi di Indonesia. Secara ilmiah, peristiwa ini terjadi akibat pergerakan tanah dari atas sehingga bisa…