Apa yang dimaksud dengan teori arus balik
Jawaban: teori arus balik merupakan teori yang menyatakan bahwa perkembangan ajaran Hindu Buddha di India akhirnya menarik minat kaum terpelajar di Nusantara untuk berguru ke India secara langsung
PEMBAHASAN
Teori arus balik merupakan salah satu teori masuknya agama Hindu Buddha di Nusantara. Teori ini dikemukakan oleh F.D.K Bosch. Menurut F.D.K Bosch, perkembangan ajaran Hindu Buddha di India akhirnya menarik minat kaum terpelajar di Nusantara untuk berguru ke India secara langsung. Teori ini dibuktikan dengan Prasasti Nalanda yang menyebutkan bahwa Balaputradewa meminta kepada raja di India untuk membangun Wihara di Nalanda sebagai tempat untuk menimba ilmu para pelajar dari Sriwijaya.
Jadi, teori arus balik merupakan teori yang menyatakan bahwa perkembangan ajaran Hindu Buddha di India akhirnya menarik minat kaum terpelajar di Nusantara untuk berguru ke India secara langsung.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Apa yang dimaksud dengan teori brahmana apa yang dimaksud dengan teori brahmana Jawaban: masuk dan tersebarnya pengaruh agama Hindu-Buddha di wilayah Indonesia dilakukan oleh para Brahmana. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami…
- Nenek moyang indonesia adalah nenek moyang indonesia adalah Terdapat 4 teori yang mengemukakan mengenai asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia ya, diantaranya adalah Teori Yunan, Teori Nusantara, Teori Out of…
- Peradaban islam mulai masuk ke nusantara secara cepat dan… peradaban islam mulai masuk ke nusantara secara cepat dan menggantikan peradaban hindu-buddha. ada beberapa metode yang digunakan dalam penyebaran islam di nusantara yaitu perdagangan, pernikahan,…
- Akulturasi antara kebudayaan hindu-buddha dan kepercayaan… akulturasi antara kebudayaan hindu-buddha dan kepercayaan asli indonesia terlihat pada .... Jawaban: Akulturasi antara kebudayaan Hindu-Buddha dan kepercayaan asli di Indonesia dapat terlihat pada bentuk…
- Ketika budaya dan agama hindu-budha datang ke Indonesia ketika budaya dan agama hindu-budha datang ke Indonesia A. bangsa Indonesia belum memiliki budaya B. bangsa Indonesia telah memiliki budaya asli C. bangsa Indonesia menolak…
- Keberadaan prasasti nalanda di india yang menyebutkan… keberadaan prasasti nalanda di india yang menyebutkan tentang permintaan beasiswa belajar dari raja sriwijaya untuk mengirim putra putri sriwijaya belajar agama hindu di universitas nalanda…
- Menurut teori konflik, mereka yang biasanya melakukan… Menurut teori konflik, mereka yang biasanya melakukan penyimpangan sosial adalah ...... A. Kelas kapitalis B. Kelas borjuis C. Kelas proletar D. Kelas pekerja menengah E.…
- Apa yang dimaksud dengan candi apa yang dimaksud dengan candi Jawaban: bangunan yang terbuat dari batu maupun bata yang berkaitan dengan dunia keagamaan dalam Hindu-Buddha. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami…
- Apa yang dimaksud dengan teori brahmana apa yang dimaksud dengan teori brahmana Jawaban: teori yang menjabarkan mengenai masuk dan berkembanganya agama Hindu-Buddha di Nusantara disebarkan oleh kaum Brahmana. Untuk lebih jelasnya,…
- Analisis yang mendasari argumentasi Prof.Husein… Analisis yang mendasari argumentasi Prof.Husein Djajadiningrat dalam mendukung teori masuknya islam dari Persia adalah ... Jawaban yang benar adalah kesamaan budaya Persia dan budaya masyarakat…
- Teori arus balik dalam masuknya Hindu Buddha di Indonesia… Teori arus balik dalam masuknya Hindu Buddha di Indonesia menjelaskan bahawa masuknya Hindu Buddha .... a. berasal dari kaum ksatria b. berasal dari kaum waisya…
- Apa yang dimaksud dengan teori Gujarat apa yang dimaksud dengan teori Gujarat JAWABAN: Teori India atau Teori Gujarat menyatakan bahwa Islam masuk ke Nusantara melalui India. PEMBAHASAN: Teori India atau Teori…
- Tentang masuknya agama dan kebudayaan Islam di Indonesia ada… Tentang masuknya agama dan kebudayaan Islam di Indonesia ada beragam pendapat dikalangan para ahli. Mengapa muncul banyak teori tentang masuknya agama dan kebudayaan Islam di…
- Interaksi dengan bangsa india dilakukan melalui penaklukan… interaksi dengan bangsa india dilakukan melalui penaklukan beberapa kerajaan lokal di nusantara oleh bangsa india, teori tersebut dikenal dengan nama .... Jawabannya adalah teori ksatria.…
- Van leur berpendapat bahwa yang membawa masuk serta… Van leur berpendapat bahwa yang membawa masuk serta menyebarkan agama dan kebudayaan hindu ke indonesia adalah para pendeta dengan alasan .... kitab Weda hanya bisa…