Breaking News

Hitunglah volume tabung yang dimeternya 70cm dan tinggi nya 110cm

hitunglah volume tabung yang dimeternya 70cm dan tinggi nya 110cm

Jawabannya: 385.000 cm³

Topik: Bangun Ruang

Konsep:
– Volume tabung = π × r² × t

Keterangan:
π = 22/7 atau 3,14
r = jari-jari lingkaran —> setengahnya diameter
t = tinggi tabung

Diketahui:
– d = 70 cm, maka r = 35 cm
– t = 110 cm

Sehingga diperoleh:
Volume tabung
= π × r² × t
= 22/7 × 35² × 100
= 22/7 × 1.225 × 100
= 2.695.000/7
= 385.000 cm³

Jadi, volume tabung tersebut adalah 385.000 cm³
Semoga jawaban di atas dapat membantu yaa.

Baca Juga :  Hitunglah skala peta jika diketahui jarak desa X dengan desa Y adalah 25km,sedangkan jarak dipeta 5cm!