apa yang dimaksud dengan abris saus reuche
Abris sous roche adalah gua yang dijadikan tempat tinggal sementara oleh masyarakat pada zaman Mesolitikum.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Pada masa mesolithikum yang disebut juga sebagai zaman batu madya/tengah, corak istimewa kehidupannya ialah dengan adanya peninggalan-peninggalan yang disebut dengan kebudayaan abris sous rouche. Manusia pada masa ini mulai hidup menetap (semi nomaden) karena sudah mulai membuat makanan mereka sendri, mereka hidup di gua-gua dekat pantai yang dinamakan abris sous rouche dan selain itu masyarakat pada zaman batu tengah telah mengenal kegiatan bercocok tanam, artinya mereka sudah tidak tergantung pada alam dalam mencari makanan karena telah membuat makanannya sendiri dengan cara bertani.
Dengan demikian, abris sous roche adalah gua yang dijadikan tempat tinggal sementara oleh masyarakat pada zaman Mesolitikum.
Rekomendasi lainnya :
- Apa yang dimaksud dengan zaman neozoikum apa yang dimaksud dengan zaman neozoikum Zaman Neozoikum merupakan zaman kehidupan baru dimana keadaan bumi sudah membaik dan terbentuk seluruhnya. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami…
- Apa yang dimaksud dengan zaman batu apa yang dimaksud dengan zaman batu Jawaban: zaman batu merupakan zaman di mana manusia hidup dengan menciptakan peralatan yang terbuat dari batu untuk menunjang kehidupan…
- Apa yang dimaksud dengan candi apa yang dimaksud dengan candi Jawaban yang benar adalah 'Candi merupakan bangunan dari batu yang berasal dari zaman Hindu dan difungsikan sebagai tempat ritual keagamaan.'…
- Umumnya orang yang tinggal di tengah dataran atau… Umumnya orang yang tinggal di tengah dataran atau gunung suka berlibur ke pesisir pantai bahkan ke lautan. Nelayan yang tinggal di pinggiran pantai bahkan di…
- Apa yang dimaksud dengan zaman paleolitikum apa yang dimaksud dengan zaman paleolitikum Palaeolitikum adalah zaman batu tua. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Zaman batu di bagi menjadi tiga, yaitu…
- Apa yang dimaksud dengan zaman batu apa yang dimaksud dengan zaman batu Jawaban : zaman prasejarah yang luas, ketika manusia menciptakan alat dari batu. Perhatikan pembahasan berikut : Zaman Batu adalah…
- Manusia pada masa Mesolitikum mempunyai tradisi… Manusia pada masa Mesolitikum mempunyai tradisi luluran warna merah pada seluruh tubuhnya dengan alasan ... a. sebagai lambang keberanian manusia pada saat itu b. lambang…
- Kapak persegi, gerabah, dan kapak lonjong, merupakan… Kapak persegi, gerabah, dan kapak lonjong, merupakan alat yang pernah digunakan pada masa … Jawabannya adalah Zaman neolitikum. Simak pembahasan berikut! Masa manusia yang dikenal…
- Apa yang dimaksud dengan zaman logam apa yang dimaksud dengan zaman logam Jawaban : Zaman dimana masyarakat sudah banyak yang mengenal teknik-teknik pengolahan logam. Perhatikan pembahasan berikut : Zaman logam adalah…
- Teknik pembuatan peralatan pada masa praaksara… teknik pembuatan peralatan pada masa praaksara selalu meningkat. kondisi tersebut menunjukkan.... Menunjukan yaitu manusia pada masa praaksara memiliki kemampuan berinovasi. Simak pembahasan berikut. Manusia purba…
- Apa yang dimaksud dengan zaman perundingan apa yang dimaksud dengan zaman perundingan Masa perundagian adalah masa dimana masyarakatnya telah menemukan cara mengolah bijian logam dan membuatnya menjadi perkakas logam. Untuk lebih…
- Apa yang dimaksud dengan zaman neozoikum apa yang dimaksud dengan zaman neozoikum Zaman neozoikum adalah zaman kehidupan baru yang ditandai dengan munculnya hewan primata dan lapisan es yang menyelimuti bumi, sudah…
- Apa yang dimaksud dengan prasasti apa yang dimaksud dengan prasasti Prasasti adalah piagam atau dokumen berisi tulisan yang terukir pada media yang keras seperti pada batu, logam, atau kayu. Untuk…
- Manusia yang tinggal di gua disebut... manusia yang tinggal di gua disebut... Manusia purba yang tinggal di gua disebut abris sous roche. Simak pembahasan berikut. Pada Zaman Mesolitikum manusia purba sudah…
- Jelaskan kebudayaan kedudukan Hindu Budha di… jelaskan kebudayaan kedudukan Hindu Budha di Nusantara setelah adanya kebudayaan Islam berkembang Kedudukan Hindu-Buddha di Nusantara setelah adanya kebudayaan Islam berkembang tidak hilang tapi berakulturasi…