apa yang dimaksud dengan waruga
Waruga adalah kuburan kuno atau tua berasal dari Minahasa yang terbuat dari dua batu berbentuk segitiga dan kotak.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Waruga adalah kuburan kuno atau tua berasal dari Minahasa yang terbuat dari dua batu berbentuk segitiga dan kotak. Keberadaannya memberitahukan tentang kebudayaan manusia di Minahasa pada masa lampau serta perkembangan teknologinya. Waruga awalnya digunakan sebagai tempat penguburan dan pelaksanaan ritual kematian dalam kepercayaan animisme dan dinamisme serta sebagai perlambang seni masyarakat Minahasa. Pada masa kini, waruga dijadikan sebagai objek wisata pendidikan dan kebudayaan.
Dengan demikian, Waruga adalah kuburan kuno atau tua berasal dari Minahasa yang terbuat dari dua batu berbentuk segitiga dan kotak.
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan pengaruh peradaban Yunani Kuno bagi… Jelaskan pengaruh peradaban Yunani Kuno bagi kehidupan masyarakat di masa kini! Pengaruh peradaban Yunani Kuno bagi kehidupan masyarakat di masa kini adalah gagasan Olimpiade kuno,…
- Tari khasnya adalah Pendet serta Cendrawasih dan… Tari khasnya adalah Pendet serta Cendrawasih dan salah satu lagu daerahnya Macepet-cepetan. Provinsi yang dimaksud adalah Jawabannya adalah Provinsi Bali. Simak pembahasan berikut. Tari pendet…
- Agama dan kebudayaan Hindu-Budha berkembang di… Agama dan kebudayaan Hindu-Budha berkembang di Indonesia sekira abad IV-XV. Apakah dalam kehidupan sekarang masih ada pengaruh Hindu-Budha? Jika masih ada berikan tiga contoh! 3…
- Apa yang dimaksud dengan abris saus reuche apa yang dimaksud dengan abris saus reuche Jawaban: Abris sous roche adalah gua sebagai tempat tinggal manusia Mesolitikum. Yuk simak pembahasan berikut. Kebudayaan Mesolithikum yang…
- Sebutkan salah satu ansambel musik harmonis… Sebutkan salah satu ansambel musik harmonis tradisional dari Minahasa Jawaban yang benar adalah kolintang. Pembahasan: Ansambel adalah kelompok kegiatan musik dengan jenis kegiatan dalam sebutannya.…
- Apa yang dimaksud dengan makam apa yang dimaksud dengan makam Makam adalah pemakaman, tempat penguburan dimana asad seseorang/individu yang telah tidak bernyawa ditempatkan sebagai tempat peristirahatannya. Untuk lebih jelasnya, yuk…
- Apa yang kamu ketahui tentang flakes? apa yang kamu ketahui tentang flakes? Jawabanny adalah alat alat kecil yang terbuat dari batu Chalcedon yang dapat digunakan untuk mengupas makanan. Berikut ini penjelasannya.…
- Ciri khas dari kebudayaan Baeson Hoabinh adalah .... Ciri khas dari kebudayaan Baeson Hoabinh adalah .... a. bersifat monofasial b. bahan alat berasal dari batu c. bahan alar berasal dari tembaga d. bahan…
- Apa yang dimaksud dengan zaman mesolitikum apa yang dimaksud dengan zaman mesolitikum Jawaban yang tepat terkait zaman mesolitikum merupakan zaman batu yang berlangsung antara periode Paleolitikum dan Neolitikum. Zaman Mesolitikum dikenal…
- Pada zaman Neolithikum atau biasa dikenal dengan… Pada zaman Neolithikum atau biasa dikenal dengan zaman batu baru dengan kehidupan yang sudah mulai menetap dan mampu menghasilkan bahan makanan sendiri melalui bercocok tanam.…
- Kepercayaan dan penyembahan terhadap banyak dewa… Kepercayaan dan penyembahan terhadap banyak dewa dinamakan .... a. totemisme b. antropomorfisme c. politeisrne d. negara agama e. kepercayaan kehidupan dan kematian Jawabannya adalah C.…
- Jelaskan penyebab seseorang dapat menderita penyakit… Jelaskan penyebab seseorang dapat menderita penyakit batu ginjal! Penyakit batu ginjal disebabkan oleh penumpukan dan pengerasan asam oksalat serta kalsium pada ginjal. Penyakit batu ginjal…
- Yang dimaksud artefak adalah yang dimaksud artefak adalah Artefak adalah hasil kebudayaan manusia yang berasal dari benda-benda, dan dapat dijadikan sumber sejarah bersifat kebendaan. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami…
- Apa yang dimaksud dengan prasasti Apa yang dimaksud dengan prasasti Jawabannya adalah tulisan peninggalan tentang maklumat atau keputusan resmi yang ditulis pada benda-benda yang keras meliputi batu, lontar, atau pada…
- Apa yang dimaksud dengan nisan Apa yang dimaksud dengan nisan Jawaban : batu penanda yang ditempatkan di atas pusara (makam). PEMBAHASAN Menurut KBBI, nisan adalah tonggak pendek dan sebagainya yang…