berikut suku bangsa Indonesia yang tergolong proto Melayu kecuali…..
a Mentawai
b Dayak
c Papua
d Toraja
Jawaban adalah c.
Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut.
Kedatangan bangsa Proto Melayu di Indonesia diperkirakan terjadi sekira tahun 1500-2000 SM. Bangsa Proto Melayu termasuk dalam rumpun ras Mongoloid yang berasal dari Yunan, kulit mereka berwarna kecoklatan, rambut lurus dan matanya sipit. Proto Melayu memasuki Kepulauan Indonesia melalui dua jalur yaitu jalur timur dan Barat. Pertama jalur timur yang menyebar ke Sulawesi dan Papua dengan membawa budaya neolitikum berupa kapak lonjong. Oleh karena itu, di bagian timur Indonesia ditemukan banyak alat kebudayaan neolitikum berupa kapak lonjong. Keturunan Proto Melayu yang menempuh jalur ini adalah suku Toraja,. Kedua, jalur barat yang menyebar ke Sumatera, Kalimantan, Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara dengan membawa budaya neolitikum berupa beliung persegi. Keturunan Proto Melayu yang menempuh jalur ini antara lain masyarakat Nias, Batak, Kubu, Dayak, dan Sasak.
Dengan demikian, jawaban adalah c Papua
Rekomendasi lainnya :
- Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang majemuk. Hal… Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang majemuk. Hal ini ditandai dengan adanya keberagaman ras, suku bangsa, budaya, agama, dan sebagainya dalam kehidupan bangsa Indonesia. Untuk itu,…
- Nenek moyang bangsa Indonesia datang dari wilayah… Nenek moyang bangsa Indonesia datang dari wilayah Yunan, lalu menyebar ke seluruh nusantara terbagi dalam tiga sub bangsa yaitu; proto melayu, deutro melayu, dan bangsa…
- Apa yang dimaksud dengan proto melayu apa yang dimaksud dengan proto melayu Jawaban yang benar adalah 'Proto Melayu adalah suku bangsa yang datang ke Nusantara dari Asia bagian selatan dengan dua…
- Ciri-ciri khas di atas merupakan nilai-nilai… 1. Bhinneka Tunggal Ika. 2. Percaya kepada Tuhan. 3. Musyawarah untuk mufakat. 4. Ramah dan suka membantu. Ciri-ciri khas di atas merupakan nilai-nilai Pancasila yang…
- Apa yang dimaksud dengan jalur sutra Apa yang dimaksud dengan jalur sutra Jawaban benar adalah jalur perdagangan yang menghubungkan antara Timur dan Barat melalui Asia. Pembahasan : Jalur sutra berasal dari…
- Sebutkan 3 perbedaan karakteristik budaya Indonesia… Sebutkan 3 perbedaan karakteristik budaya Indonesia dan myanmar Jawaban: 1. Mayoritas penduduk negara Indonesia beragama Muslim, sedangkan mayoritas penduduk negara Myanmar beragama Buddha. 2. Bahasa…
- Persatuan dan kesatuan bangsa sangat penting bagi… persatuan dan kesatuan bangsa sangat penting bagi bangsa Indonesia, hal itu karena Jawaban yang benar adalah dengan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia yang majemuk akan…
- Letak Indonesia yang strategis, terletak diantara… Letak Indonesia yang strategis, terletak diantara dua samudra mengakibatkan Indonesia menjadi jalur perdagangan internasional, dua samudra tersebut adalah .... a. pasifik dan hindia b. atlantik…
- Berdasarkan beberapa hal tersebut, alat pemersatu… Perhatikanlah beberapa hal berikut. (1) Lagu kebangsaan Indonesia Raya. (2) Bendera Merah Putih. (3) Dasar negara Pancasila. (4) Lambang partai politik. (5) Larnbang-lambang keagamaan. (6)…
- Bangsa Maya merupakan bangsa pertama di Amerika yang… Bangsa Maya merupakan bangsa pertama di Amerika yang menggunakan huruf .... a. hieroglif b. paku c. palawa d. latin e. arab Jawabannya adalah A. Yuk…
- Bagaimana caramu melestarikan tradisi yang ada di Indonesia? Bagaimana caramu melestarikan tradisi yang ada di Indonesia? 1.Cari tahu tentang budaya kita 2. aktif mengikuti acara kebudayaan 3. menerima dan menghormati suku bangsa dan…
- Dampak politik Jepang yang sangat keras dan kejam… Dampak politik Jepang yang sangat keras dan kejam terhadap bangsa Indonesia menimbulkan .... A. Lunturnya semangat nasionalisme di kalangan para pejuang B. Kesadaran dan semangat…
- Pemerintah Jepang ingin menggunakan tokoh-tokoh… Pemerintah Jepang ingin menggunakan tokoh-tokoh pergerakan nasional Indonesia dalam rangka... 1) Menggerakan perang Jepang 2) Mempersiapkan Indonesia massa untuk usaha kemerdekaan 3) Membangkitkan perasaan anti-Barat…
- Berikut ini merupakan contoh sikap dan perilaku yang… Berikut ini merupakan contoh sikap dan perilaku yang dapat mendukung terciptanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bangsa Indonesia adalah .... A. menganggap kebudayaan suku bangsa…
- Usulan kalimat oleh Achmad Subardjo dalam teks… Usulan kalimat oleh Achmad Subardjo dalam teks proklamasi kemerdekaan Indonesia adalah... A. Jakarta, 17-08-05 B. Proklamasi kemerdekaan C. Wakil-wakil Bangsa Indonesia D. Kami Bangsa Indonesia…