Termasuk perbandingan senilai atau tidak senilai soal berikut ini?
Besar kecepatan dengan wantu yang ditempuh
Jawaban : Besar kecepatan dengan wantu yang ditempuh merupakan perbandingan berbalik nilai
Ingat!
Perbandingan berbalik nilai adalah perbandingan dua besaran yang apabila nilai suatu besaran meningkat maka nilai besaran yang lain akan menurun.
perbandingannya menjadi:
𝑥1 / 𝑥2 = y2 / y1
kecepatan = jarak/waktu
Pembahasan :
soal tersebut merupakan perbandingan berbalik nilai, karena semakin cepat kecepatan yang digunakan maka semakin sedikit waktu yang digunakan.
Jadi, Besar kecepatan dengan wantu yang ditempuh merupakan perbandingan berbalik nilai
Rekomendasi lainnya :
- Seorang peternak mempunyai persediaan makanan untuk… Seorang peternak mempunyai persediaan makanan untuk 70 ekor ayamnya selama 30 hari,jika ia menjual 10 ekor ayamnya maka persediaan makanan itu akan habis dalam waktu?…
- Perbandingan panjang,lebar,dan tinggi sebuah balok… Perbandingan panjang,lebar,dan tinggi sebuah balok adalah 7:4:3 jika panjabg semua rusuk balok adalah 392cm,maka luas permukaan balok tersebut adalah A.6.025cm² B.5.978cm² C.4.521cm² D.3.917cm² jawaban untuk…
- Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 2… Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 2 1/2:1 3/4 jawaban untuk soal ini adalah 5 : 7 Soal tersebut merupakan materi perbandingan. Perhatikan perhitungan berikut ya.…
- Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 35… Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 35 menit : 1 1/2 jam jawaban untuk soal ini adalah = 7 : 18 Soal tersebut merupakan materi perbandingan.…
- Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 25 cm:1 m Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 25 cm:1 m jawaban untuk soal ini adalah 1 : 4 Soal tersebut merupakan materi perbandingan. Perhatikan perhitungan berikut ya.…
- Tinggi badan Selvi 135 cm dan tinggi badan Randi 1,5… Tinggi badan Selvi 135 cm dan tinggi badan Randi 1,5 m. Perbandingan tinggi badan Selvi dan Randi adalah .... A. 9:10 B. 7:5 C. 5:9…
- Sebuah proyek dikerjakan oleh 25 orang selesai dalam… Sebuah proyek dikerjakan oleh 25 orang selesai dalam waktu 24 hari. Supaya proyek selesai lebih cepat 9 hari, maka banyak pekerja yang perlu ditambah adalah?…
- Enam baju dijual dengan harga Rp120.000. berapa uang… Enam baju dijual dengan harga Rp120.000. berapa uang dibayarkan untuk membeli 2 baju ? Jawaban : Rp40.000,00 Ingat! Perbandingan senilai adalah perbandingan dua besaran yang…
- Tabel berikut menyajikan catatan hubungan besaran A… Tabel berikut menyajikan catatan hubungan besaran A dan B. Jika nilai B=65, berapak nilai A? Jawaban yang benar adalah 26. Perhatikan konsep berikut. Penyelesaian soal…
- Biasanya Erni melakukan perjalanan Kendari - Unaaha… Biasanya Erni melakukan perjalanan Kendari - Unaaha mengendarai sepeda motor selama 2 jam dengan kecepatan rata-rata 60 km/jam. Pada suatu waktu, Erni akan melakukan perjalanan…
- Diketahui △ABC sebangun dengan △DEC. Hitunglah nilai x Diketahui △ABC sebangun dengan △DEC. Hitunglah nilai x Jawaban soal ini adalah 14 cm Ingat! Syarat dua bangun sebangun sebagai berikut: 1.Sudut-sudut yang bersesuaian sama…
- Jika dua benda bergerak dengan kecepatan sama,… Jika dua benda bergerak dengan kecepatan sama, manakah yang lebih sukar anda hentikan benda yang bermassa besar atau yang kecil ? Jawaban yang benar adalah…
- Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut!… Sederhanakan perbandingan - perbandingan berikut! 200 gr:7 kg jawaban untuk soal ini adalah 1 : 35 Soal tersebut merupakan materi perbandingan. Perhatikan perhitungan berikut ya.…
- Sebuah mobil memerlukan 5 iter bensin untuk menempuh… Sebuah mobil memerlukan 5 iter bensin untuk menempuh jarak 60 km Jika mobil itu menghabiskan 40 liter bensin maka jarak yang di tempuh adalah ....…
- Termasuk perbandingan senilai atau tidak senilai… Termasuk perbandingan senilai atau tidak senilai soal berikut ini? Banyak material dengan besarnya bangunan. Jawaban : Banyak material dengan besarnya bangunan merupakan perbandingan senilai Ingat!…